Berita

Ratu Elizabeth II dari Inggris/Net

Dunia

Xi Jinping Kirim Doa Kesembuhan untuk Ratu Elizabeth II

RABU, 23 FEBRUARI 2022 | 06:43 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Pemimpin China menaruh perhatian terhadap kondisi kesehatan terkini Ratu Inggris, Elizabeth II, yang baru-baru ini terinfeksi virus corona.

Dalam pesannya, Presiden China Xi Jinping mengirim doa agar ratu berusia 95 tahun itu segera pulih dari sakitnya.

Istana Buckingham mengkonfirmasi pada hari Minggu bahwa Ratu Elizabeth telah dites positif terkena virus corona, tak lama setelah sang anak, Pangeran Charles, dinyatakan terpapar virus yang sama untuk kedua kalinya.


Selain ucapan simpati, Xi juga menyinggung perkembangan hubungan Inggris dan China yang akan memasuki tahun ke-50.

"Saya sangat mementingkan perkembangan hubungan China-Inggris," kata Xi dalam pernyataaanya seperti dikutip dari CGTN, Selasa (22/2).

Xi juga menyatakan bahwa China siap bekerja sama dengan pihak Inggris untuk memperingati 50 tahun terjalinnya hubungan diplomatik antara kedua negara, sebagai kesempatan untuk mempromosikan kemajuan baru dalam hubungan bilateral.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Jokowi Sulit Mengelak dari Tuduhan Ijazah Palsu

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:15

UPDATE

Indeks Persepsi Korupsi RI Tetap Rendah, Padahal Rajin Nangkap Koruptor

Kamis, 22 Januari 2026 | 14:17

Adu Prospek Sesi II: BNBR-BRMS-BUMI, Mana yang Lebih Tangguh?

Kamis, 22 Januari 2026 | 14:11

Sandiaga Uno: Jangan Masuk Politik karena Uang

Kamis, 22 Januari 2026 | 14:06

Grup Bakrie Jadi Sorotan, Saham DEWA dan BRMS Pimpin Pergerakan di Sesi Siang

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:56

Angkot Uzur Tak Boleh Lagi Wara Wiri di Kota Bogor

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:53

BNBR Fluktuatif di Sesi I: Sempat Bertahan di Rp230, Kini Menguji Level Support Rp200

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:48

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Sufmi Dasco Tegaskan Pilpres Tetap Dipilih Rakyat Langsung

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:35

Ekspor Ekonomi Kreatif RI Catat Tren Positif

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:29

Aplikasi jadi Subsektor Tertinggi Investasi Ekonomi Kreatif

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:16

Selengkapnya