Berita

Ilustrasi/Net

Politik

Survei TBRC: Tingkat Kepercayaan Masyarakat Terhadap Polri 86,2 Persen

JUMAT, 14 JANUARI 2022 | 23:00 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

RMOL. Tingkat kepercayaan masyarakat terhadap Polri sangat tinggi. Berdasarkan catatan Timur Barat Research Center (TBRC), Polri mendapat angka 86,2 persen. Sementara TNI mendapat 88,7 persen beda tipis dengan Polri.

“Sementara tingkat kepercayaan masyarakat terhadap Presiden sebesar 92,7 persen,” ujar Direktur Eksekutive TBRC, Yohanes Romeo kepada wartawan, Jumat (14/1).

Survei turut merekam bahwa kepuasan publik terhadap kinerja pemerintahan sebanyak 88,2 persen responden merasa sangat puas dengan kinerja pemerintahan Joko Widodo-Maruf Amin.

"Sebanyak 9,3% tidak puas dan kecewa. Sebanyak 2,5% tidak memberikan penilaian,” sambungnya.

Tingkat kepuasan publik terhadap program strategis pemerintah di saat pandemi Covid 19 selama dua tahun didapati bahwa  masyarakat puas dengan pemulihan ekonomi nasional sebanyak 87,8 persen.

“Kemudian puas dengan penanganan dan pencegahan Covid-19 sebanyak 67,8 persen, serta puas pemberian bansos sebesar 76,8 persen,” tutupnya.

Survei dilakukan pada 24 Desember 2021 hingga 8 Januari 2022 dengan jumlah responden 1.820 orang. Teknik penetapan sampel dilakukan dengan cara multistage random sampling. Adapun margin of error dalam survei ini sebesar 2,3 persen dan tingkat kepercayaan sebesar 95 persen.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Bentuk Unit Khusus Pidana Ketenagakerjaan, Lemkapi sebut Kapolri Visioner

Kamis, 02 Mei 2024 | 22:05

KPK Sita Bakal Pabrik Sawit Diduga Milik Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 21:24

Rakor POM TNI-Polri

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:57

Semarak Hari Kartini, Srikandi BUMN Gelar Edukasi Investasi Properti

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:50

KPK Sita Kantor Nasdem Imbas Kasus Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:46

Sesuai UU Otsus, OAP adalah Pribumi Pemilik Pulau Papua

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:33

Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan pada Global CSR dan ESG Summit 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:21

Pabrik Narkoba di Bogor Terungkap, Polisi Tetapkan 5 Tersangka

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:15

Ahmed Zaki Harap Bisa Bermitra dengan PKB di Pilgub Jakarta

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:50

PP Pemuda Muhammadiyah Gelar Tasyakuran Milad Songsong Indonesia Emas

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:36

Selengkapnya