Berita

Koordinator tim pakar dan juru bicara pemerintah untuk penanganan pandemi Covid-19 Prof. Wiku Adisasmito/Net

Nusantara

Satgas Covid-19 Ingatkan Masyarakat Waspadai Gelombang Ketiga

SELASA, 23 NOVEMBER 2021 | 20:46 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Koordinator tim pakar dan juru bicara pemerintah untuk penanganan pandemi Covid-19 Prof. Wiku Adisasmito mengingatkan masyarakat akan bahaya gelombang ketiga pandemi Covid-19 yang kemungkinan akan terjadi jika masyarakat tidak memperketat protokol kesehatan dengan baik.

"Untuk itu sekali lagi Indonesia perlu berhati-hati dan penuh kewaspadaan dalam menyambut periode natal dan tahun baru nanti yang sudah di depan mata,” kata Prof Wiku dalam jumpa pers virtual soal perkembangan terakhir penanganan Covid-19, Selasa (23/11).

Pihaknya mengingatkan adanya lonjakan kasus pandemi Covid-19 di berbagai dunia tentunya harus menjadi pelajaran agar Indonesia tidak mengalami lonjakan kasus seperti banyak negara lainnya saat ini.


Prof. Wiku meminta seluruh elemen masyarakat termasuk kepala daerah untuk lebih masif lagi mengingatkan masyarakat maupun antar daerah perihal ancaman gelombang ketiga pandemi Covid-19 yang mungkin akan terjadi.

"Persiapan yang barus kita lakukan adalah kepada gubernur, bupati dan walikota untjk terus memantau tren kasus baik secara nasional maupun wilayah masing-masing. Apabila menunjukkan kenaikan perlu segera ditindaklanjuti agar tidak melonjak antar bupati dan walikota juga dapat saling berkoordinasi mengingatkan dan bahu membahu apabila terdapat wilayah yang mengalami kenaikan kasus di sekitarnya,” katanya.

Meskipun aktivitas saat ini sudah kembali normal, kata Prof Wiku, namun protokol kesehatab tetap harus dijalankan dengan disiplin.

“Perlu adanya satgas posko di setiap fasilitas umum untuk memantau kepatuhan protokolkesehatan bagi pengunjung maupun satgas posko di tingkat desa atau kelurahan untuk memastikan warga masyarkaat memakai masker dalam aktivitas di luar rumah,” tutupnya.


Populer

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Jokowi Sulit Mengelak dari Tuduhan Ijazah Palsu

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:15

UPDATE

Hamas Sepakat Lucuti Senjata dengan Syarat

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:15

DPR Mulai RDPU Calon Deputi Gubernur Bank Indonesia

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:09

Megawati Rayakan Ultah ke-79 di Istana Batu Tulis

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:02

Iran Tuding Media Barat Rekayasa Angka Korban Protes demi Tekan Teheran

Jumat, 23 Januari 2026 | 10:02

IHSG Rebound; Rupiah Menguat ke Rp16.846 per Dolar AS

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:59

Gaya Top Gun Macron di Davos Bikin Saham Produsen Kacamata iVision Melonjak

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:47

Sekolah di Jakarta Terapkan PJJ Akibat Cuaca Ekstrem

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:42

Ini Respons DPP Partai Ummat Pascaputusan PTUN dan PN Jaksel

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:34

Purbaya Siapkan Perombakan Besar di Ditjen Pajak demi Pulihkan Kepercayaan Publik

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:29

Menlu Sugiono: Board of Peace Langkah Konkret Wujudkan Perdamaian Gaza

Jumat, 23 Januari 2026 | 09:17

Selengkapnya