Berita

Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas/Net

Politik

Menag Yaqut: Itu Forum Internal, Konteksnya Menyemangati

SENIN, 25 OKTOBER 2021 | 11:48 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Pernyataan Kementerian Agama (Kemenag) adalah hadiah negara untuk Nahdlatul Ulama (NU) yang disampaikan Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas terbatas untuk kalangan internal NU. Tujuannya untuk memberi semangat para santri dan pondok pesantren.

Analoginya, kata Menag Yaqut, sama seperti saat seseorang sedang memadu kasih di bawah sinar rembulan. Seketika pasti akan terucap bahwa dunia milik berdua, sedangkan yang lain hanya mengontrak.

“Salah enggak itu? Saya tanya salah enggak itu? Itu karena internal," kata Menag kepada wartawan di The Sunan Hotel, Surakarta, Jawa Tengah, Senin (25/10).

Di satu sisi, Menag Yaqut memastikan bahwa selama ini kebijakan Kemenag bukan hanya diperuntukkan bagi NU. Kemenag, tegasnya, telah memberikan hak secara proporisional terhadap ormas, bukan hanya NU saja.

Dia mengurai bahwa di Kemenag, Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah dipimpin kader Muhammadiyah dan Irjen Kemenag juga bukan NU.

“Jadi itu biasa, memberi semangat itu wajar, itu forum internal,"  tekannya lagi.

"Itu forum internal, itu konteksnya menyemangati," demikian Yaqut.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Bentuk Unit Khusus Pidana Ketenagakerjaan, Lemkapi sebut Kapolri Visioner

Kamis, 02 Mei 2024 | 22:05

KPK Sita Bakal Pabrik Sawit Diduga Milik Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 21:24

Rakor POM TNI-Polri

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:57

Semarak Hari Kartini, Srikandi BUMN Gelar Edukasi Investasi Properti

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:50

KPK Sita Kantor Nasdem Imbas Kasus Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:46

Sesuai UU Otsus, OAP adalah Pribumi Pemilik Pulau Papua

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:33

Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan pada Global CSR dan ESG Summit 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:21

Pabrik Narkoba di Bogor Terungkap, Polisi Tetapkan 5 Tersangka

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:15

Ahmed Zaki Harap Bisa Bermitra dengan PKB di Pilgub Jakarta

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:50

PP Pemuda Muhammadiyah Gelar Tasyakuran Milad Songsong Indonesia Emas

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:36

Selengkapnya