Berita

Virus Corona/Net

Dunia

Epidemiolog China: AS Harus Jadi Prioritas Penyelidikan Asal-Usul Covid-19

KAMIS, 17 JUNI 2021 | 12:44 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Temuan kasus Covid-19 di Amerika Serikat (AS) beberapa pekan sebelum laporan resmi telah menarik perhatian ahli epidemiologi China.

Kepala ahli epidemiologi di Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit China, Zeng Guang mengatakan, AS harus menjadi prioritas dalam penyelidikan asal-usul Covid-19.

Dimuat Global Times pada Kamis (17/6), Zeng mengatakan AS memiliki banyak laboratorium biologi dan terlambat mengidentifikasi Covid-19 pada awal wabah.


"Semua mata pelajaran terkait senjata biologis yang dimiliki negara harus diawasi," ujarnya.

Pekan ini, Institut Kesehatan Nasional AS (NIH) menunjukkan terdapat setidaknya 7 orang di lima negara bagian yang terinfeksi Covid-19 beberapa pekan sebelum AS secara resmi melaporkan kasus pertamanya.

Temuan itu memunculkan kembali teori kemungkinan Covid-19 masuk ke China dari luar negeri melalui makanan beku yang terkontaminasi.

Menanggapi laporan tersebut, jurubicara kementerian luar negeri China Zhao Lijian mengatakan jelas bahwa wabah Covid-19 memiliki banyak asal, dan negara-negara lain harus bekerja sama dengan WHO.

Populer

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

UPDATE

Energi Bersih Semakin Diminati Sektor Industri dan Bisnis

Jumat, 23 Januari 2026 | 20:09

Relawan Bara JP Hapus Nama Jokowi

Jumat, 23 Januari 2026 | 19:52

Pengelola Apartemen Jakarta Utara Bantu Polisi Putus Rantai Peredaran Narkoba

Jumat, 23 Januari 2026 | 19:24

Produk Warga Binaan Didorong Masuk Kopdes Merah Putih

Jumat, 23 Januari 2026 | 19:01

Wamenkomdigi Tegaskan Jaringan di Sumbar dan Sumut Hampir Pulih 100 Persen

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:52

Sinergi untuk Akselerasi, Bank Mandiri Dorong Penguatan Ekonomi Kerakyatan dan UMKM

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:45

Raja Maroko Puji Soliditas Nasional di Piala Afrika 2025

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:27

Iran Batasi Akses Internet demi Putus Komando Teroris Asing ke Perusuh

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:05

Kasus Kuota Haji: Dito Ariotedjo Ungkap hanya Ditanya Satu Pertanyaan Soal Fuad Hasan

Jumat, 23 Januari 2026 | 17:59

Kongres XXII: Sujahri-Amir Tidak Sah Pimpin GMNI

Jumat, 23 Januari 2026 | 17:43

Selengkapnya