Berita

Menteri BUMn Erick Thohir/Net

Politik

Di Mata Relawan Jokowi, Erick Thohir Punya Kemiripan Dengan Edhy Prabowo

KAMIS, 26 NOVEMBER 2020 | 13:50 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir dianggap mempunyai kemiripan dengan Menteri Kelautan dan Perikanan, Edhy Prabowo.

Kemiripan yang dimaksud ialah diduga sama-sama suka melanggar peraturan perundang-undangan.

Dimana, Edhy Prabowo telah ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan penerimaan hadiah atau janji terkait ekspor benih lobster.

"Kedua menteri tersebut mirip. Doyan nabrak undang-undang. Jangan sampai muncul Edhy-Edhy yang lain," ujar Ketua Umum (Ketum) kelompok relawan Jokowi yang tergabung dalam Barisan Relawan Nusantara (Baranusa), Adi Kurniawan kepada Kantor Berita Politik RMOL, Kamis (26/11).

Sementara untuk Erik kata Adi, kerap kali melanggar UU. Yakni, diduga melegalkan posisi rangkap jabatan pada jajaran Komisaris hingga melibatkan TNI-Polri aktif dalam mengisi jabatan di perusahaan BUMN.

"Padahal jelas menurut peraturan yang berlaku hal tersebut dilarang oleh UU," pungkas Adi.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

UPDATE

Prabowo-Gibran Perlu Buat Kabinet Zaken

Jumat, 03 Mei 2024 | 18:00

Dahnil Jamin Pemerintahan Prabowo Jaga Kebebasan Pers

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:57

Dibantu China, Pakistan Sukses Luncurkan Misi Bulan Pertama

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:46

Prajurit Marinir Bersama Warga di Sebatik Gotong Royong Renovasi Gereja

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:36

Sakit Hati Usai Berkencan Jadi Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Pemerintah: Internet Garapan Elon Musk Menjangkau Titik Buta

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Bamsoet Minta Pemerintah Transparan Soal Vaksin AstraZeneca

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:16

DPR Imbau Masyarakat Tak Tergiur Investasi Bunga Besar

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:06

Hakim MK Singgung Kekalahan Timnas U-23 dalam Sidang Sengketa Pileg

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:53

Polisi Tangkap 2.100 Demonstran Pro-Palestina di Kampus-kampus AS

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:19

Selengkapnya