Berita

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Ace Hasan/Net

Politik

Pimpinan Komisi VIII: Kepala BPIP Terlalu Sempit Memaknai Agama

KAMIS, 13 FEBRUARI 2020 | 14:12 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Menempatkan agama sebagai musuh Pancasila seperti yang disampaikan Kepala Badan Pembinaan Ideologi dan Pancasila (BPIP), Yudian Wahyudi merupakan bentuk kesalahan berpikir.

"Menilai agama di era manapun ditempatkan sebagai musuh Pancasila, saya kira hal itu kesalahan cara berpikir dan memaknai agama itu sendiri," kata Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Ace Hasan, Kamis (13/2).

Baginya, Kepala BPIP seolah-olah menyejajarkan agama sama dengan pihak-pihak yang membenturkan Pancasila. Hal ini pun dinilai sebagai pandangan yang sempit.

"Dia menempatkan agama dalam pengertian yang sempit dan terbatas kepada hal-hal bersifat profan. Dia telah mereduksi makna dan hakikat agama sendiri. Ini pandangan yang justru harus diluruskan," lanjut Ketua DPP Golkar ini.

Alih-alih membuat kontroversi, ia pun meminta kepada profesor dari UIN Sunan Kalijaga itu untuk menyampaikan permasalahan sesuai dengan konteksnya, misalnya terkait politisasi agama.

"Yang menjadi persoalan adalah ketika menjadikan agama sebagai kedok menghalalkan segala cara untuk kepentingan kekuasaan yang justru bertentangan dengan nilai-nilai luhur agama itu sendiri. Seperti ISIS atau yang lainnya. Hal itulah yang menjadi musuh Pancasila dan agama itu sendiri," tutupnya.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Jangan Tertipu Tawaran Berangkat dengan Visa Non Haji!

Senin, 06 Mei 2024 | 05:37

Samani-Belinda Optimis Menang di Pilkada Kudus

Senin, 06 Mei 2024 | 05:21

PKB Kota Probolinggo cuma Buka Pendaftaran Wawalkot

Senin, 06 Mei 2024 | 05:17

Golkar-PDIP Buka Peluang Koalisi di Pilgub Jabar

Senin, 06 Mei 2024 | 04:34

Heboh Polisi Razia Kosmetik Siswi SMP, Ini Klarifikasinya

Senin, 06 Mei 2024 | 04:30

Sebagian Wilayah Jakarta Diperkirakan Hujan Ringan

Senin, 06 Mei 2024 | 03:33

Melly Goeslaw Tetarik Maju Pilwalkot Bandung

Senin, 06 Mei 2024 | 03:30

Mayat Perempuan Tersangkut di Bebatuan Sungai Air Manna

Senin, 06 Mei 2024 | 03:04

2 Remaja Resmi Tersangka Tawuran Maut di Bandar Lampung

Senin, 06 Mei 2024 | 02:55

Aspirasi Tak Diakomodir, Relawan Prabowo Jangan Ngambek

Senin, 06 Mei 2024 | 02:14

Selengkapnya