Berita

Alain Robert ditangkap setelah panjat gedung di Frankfurt/The Guardian

Dunia

Spiderman Perancis Ditangkap Usai Panjat Pencakar Langit Frankfurt

MINGGU, 29 SEPTEMBER 2019 | 07:57 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Seorang pemanjat yang terkenal dengan julukan "Spiderman Perancis", Alain Robert ditahan oleh polisi Jerman setelah memanjat sebuah bangunan bertingkat tinggi di Frankfur akhir pekan ini (Sabtu, 28/9).

Dia membutuhkan waktu sekitar 20 menit untuk memanjat gedung Skyper setinggi 153 meter di jantung ibukota keuangan Jerman itu tanpa pengaman apapun.

Namun setelah turun dari gedung berkaca tersebut, pria 57 tahun itu segera dikawal pergi oleh polisi.


Dikabarkan The Guardian, Robert merupakan sosok yang terkenal gemar memanjat banyak bangunan tertinggi di dunia. Seringkali dia lakukan tanpa izin.

Dia pernah ditangkap pada Oktober 2018 setelah memanjat Salesforce Tower setinggi 202 meter, yakni salah satu bangunan tertinggi di London, tanpa tali atau peralatan keselamatan lainnya.

Bangunan lainnya yang juga pernah dia panjat adalah Burj Khalifa Dubai, Taipei 101 Taiwan dan gedung Lloyds di London.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya