Berita

Setya Novanto dan Deisti Astriani Tagor/Net

Hukum

Balada KTP-El, Istri Setnov Mangkir Dari Panggilan KPK

JUMAT, 30 AGUSTUS 2019 | 21:25 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Deisti Astriani Tagor, istri mantan Ketua Umum Partai Golkar, Setya Novanto mangkir dari jadwal pemeriksaan saksi kasus korupsi proyek pengadaan Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP-el).

Deisti dijadwalkan diperiksa untuk tersangka Dirut PT Sandipala Arthaputra, Paulus Tannos alias (PLS). Namun, dia tidak hadir dan meminta penjadwalan ulang oleh penyidik KPK.

"Deisti meminta resechedule. Pemeriksaan dijadwalkan ulang," kata Kabag Pemberitaan dan Publikasi KPK, Yuyuk Andriyati dalam keterangannya di Jakarta, Jumat (30/8).


Penyidik KPK pun telah memeriksa hampir semua keluarga Setnov dalam kasus ini. Mulai dari putrinya, Dwina Michaella hingga sang putra, Rheza Herwindo telah digarap KPK dalam kasus korupsi yang merugikan keuangan negar sekitar Rp 2,3 triliun ini. Kali ini, giliran istri dari Setnov yang diperiksa penyidik KPK.

Selain nama-nama yang sudah divonis bersalah, saat ini sudah ada empat tersangka baru dalam kasus megaproyek KTP-el. Mereka adalah mantan anggota DPR RI, Miryam S Haryani; Direktur Utama Perum Percetakan Negara RI (PNRI), Isnu Edhi Wijaya; PNS BPPT, Husni Fahmi; dan Dirut PT Sandipala Arthaputra, Paulos Tannos.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

UPDATE

Konflik Memanas di Yaman Selatan, RI Dukung Saudi Gelar Konferensi Damai

Kamis, 08 Januari 2026 | 10:16

Kuasai 51,57 Persen Hak Suara, Danantara Tetap Jadi Pemegang Saham Mayoritas Telkom

Kamis, 08 Januari 2026 | 10:03

Bank Raya Perkenalkan Kartu Digital Debit Visa di Momentum Tahun Baru 2026

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:50

Investor di Asia Hati-hati Sikapi Gejolak Politik Global

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:36

Rencana Prabowo Bangun 1.100 Kampung Nelayan Tahun 2026

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:28

Kebijakan Chromebook Era Nadiem Rawan Dikriminalisasi

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:27

Bukan Sejahtera, Rakyat Indonesia Bahagia karena Beriman!

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:27

Menlu AS akan Bertemu Pejabat Denmark Soal Akuisisi Greenland

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:21

Pertama di Indonesia, BRI Raih Sertifikasi TMMi Level 3

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:13

Swasembada Harus Berdampak pada Stabilitas Harga Pangan

Kamis, 08 Januari 2026 | 09:11

Selengkapnya