Berita

Space X/Net

Dunia

SpaceX Bawa Robot Israel Dengan Misi Mendarat Di Bulan

JUMAT, 22 FEBRUARI 2019 | 14:58 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Sebuah roket SpaceX Falcon 9 meluncur dari Florida pada Kamis malam (21/2) membawa pendarat bulan pertama Israel.
 
Jika misi berhasil, maka itu akan menjadikan Israel negara keempat yang berhasil mendaratkan roket di permukaan bulan.
 
Robot tak berawak yang dijuluki Beresheet itu dilepaskan ke angkasa dengan Falcon 9 dari stasiun Angkatan Udara Cape Canaveral sekitar pukul 8.45 malam waktu setempat.
 

 
Beresheet yang memiliki ukuran setara dengan ukuran mesin pencuci piring, adalah salah satu dari tiga set kargo yang dibawa tinggi oleh Falcon 9, bagian dari armada roket swasta milik pengusaha miliarder Elon Musk, perusahaan SpaceX yang berbasis di California, SpaceX.
 
Dua muatan roket lainnya adalah satelit telekomunikasi untuk Indonesia dan satelit eksperimental untuk Angkatan Udara Amerika Serikat.
 
Dalam misi kali ini, seperti dimuat Reuters, Falcon 9 membawa Beresheet. Robot itu dibuang ke orbit Bumi sekitar 34 menit setelah peluncuran, diikuti 15 menit kemudian oleh rilis dua satelit.
 
Beresheet dijadwalkan untuk mencapai tujuannya di sisi dekat bulan pada pertengahan April mendatang setelah perjalanan dua bulan melalui 4 juta mil.
 
Jalur penerbangan langsung dari Bumi ke bulan akan mencakup kira-kira 386.242 km,!tetapi Beresheet akan mengikuti rute yang lebih berliku. [mel]

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya