Berita

Engky Bocana/RMOL

Nusantara

Keluarga Korban PK-LQP Berencana Biayai Pencarian Secara Mandiri

JUMAT, 25 JANUARI 2019 | 22:22 WIB | LAPORAN:

Keluarga korban Lion Air PK-LQP berencana melakukan pencarian sisa korban yang belum ditemukan secara mandiri.

Paman dari korban penumpang yang telah ditemukan bernama Tami Julian, Engky Bocana menjelaskan bahwa semua keluarga korban akan bahu membahu. Mereka akan mengumpulkan uang secara swadaya untuk membiayai proses pencarian.

Engky menyebut bahwa pencarian akan dilakukan usai tim Disaster Victim Identification (DVI) RS Bhayangkara Tingkat I Said Sukanto Kramat Jati selesai mengidentifikasi body part seberat 7 kilogram, yang ditemukan bersama CVR pesawat pada 14 Januari lalu.

“Kami rencananya akan melakukan pencarian jenazah secara mandiri (biaya sendiri) tahap II,” ungkap Engky kepada Kantor Berita Politik RMOL, di RS Polri, Jaktim Jumat (25/1).

Sisa korban yang belum diidentifikasi sebanyak 64 orang. Jika pada awal Maret potongan pesawat sudah diidentifikasi, maka keluarga korban akan mencari sisa korban dengan biaya sendiri.

"Swadaya iuran, dengan cara kami kumpulkan uang, seperti tahap awal kami biaya mandiri sebesar Rp 132 juta,” urainya. [ian]

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

UPDATE

Pengukuhan Petugas Haji

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:04

Chili Siap Jadi Mitra Ekonomi Strategis Indonesia di Amerika Selatan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:02

Basri Baco: Sekolah Gratis Bisa Jadi Kado Indah Heru Budi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:42

Pemprov DKI Tak Ingin Polusi Udara Buruk 2023 Terulang

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:24

Catat, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 9-10 Mei

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:22

BMKG Prediksi Juni Puncak Musim Kemarau di Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:27

Patuhi Telegram Kabareskrim, Rio Reifan Tak akan Direhabilitasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:05

Airlangga dan Menteri Ekonomi Jepang Sepakat Jalankan 3 Proyek Prioritas Transisi Energi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:00

Zaki Tolak Bocorkan soal Koalisi Pilkada Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:35

Bertemu Wakil PM Belanda, Airlangga Bicara soal Kerja Sama Giant Sea Wall

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:22

Selengkapnya