Berita

Ilustrasi/Net

Nusantara

Longsor Di Dua Titik, Empat Rumah Warga Rusak

KAMIS, 17 JANUARI 2019 | 16:29 WIB | LAPORAN: YELAS KAPARINO

Bencana tanah longsor terjadi di dua titik di Desa Menawan Kecamatan Gebog Kabupaten Kudus, pada Kamis (17/1). Longsor menyebabkan empat rumah warga rusak. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu.

Kepala BPBD Kudus Bergas Catursari mengatakan, longsor terjadi akibat hujan deras ditambah kondisi tanah yang labil.

"Tanah longsor terjadi di dua titik yakni dukuh Klundrak Desa Menawan dan dukuh Genting Desa Menawan, Kecamatan Gebog,” terang dia seperti dilansir RMOL Jateng.


Akibat peristiwa tersebut itu, tiga rumah di dukuh Klundrak  rusak tertimpa longsoran tanah dan batu. Rumah itu atas nama Mardiyah, Ngasrin, dan Lasmini. Masing masing rumah berukuran 10x8 meter dan 10x10 meter.

Sedangkan untuk di Dukuh Genting , satu rumah dengan ukuran 2x5 m terdampak. Tapi kerusakan tidak terlalu parah.

“Kerusakan terbilang ringan,” tandas dia.

Saat ini, pihak BPBD Kudus telah melakukan evakuasi. Bersama relawan dan warga sekitar, BPBD bahu membahu menyingkirkan  material longsor. [yls]

Populer

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

UPDATE

PJJ dan WFH Didorong Jadi Standar Baru di Jakarta

Sabtu, 24 Januari 2026 | 06:02

Prajurit di Perbatasan Wajib Junjung Profesionalisme dan Disiplin

Sabtu, 24 Januari 2026 | 06:00

Airlangga Bidik Investasi Nvidia hingga Amazon

Sabtu, 24 Januari 2026 | 05:42

Indonesia Jadi Magnet Event Internasional

Sabtu, 24 Januari 2026 | 05:26

Macron Cemas, Prabowo Tawarkan Jalan Tengah

Sabtu, 24 Januari 2026 | 05:23

Rismon Sianipar Putus Asa Hadapi Kasus Ijazah Jokowi

Sabtu, 24 Januari 2026 | 05:11

Polda Metro Terima Lima LP terkait Materi Mens Rea Pandji

Sabtu, 24 Januari 2026 | 05:09

Prabowo Jawab Telak Opini Sesat Lewat Pencabutan Izin 28 Perusahaan

Sabtu, 24 Januari 2026 | 04:26

Polisi Bongkar 'Pabrik' Tembakau Sintetis di Kebon Jeruk

Sabtu, 24 Januari 2026 | 04:16

Pesan Prabowo di WEF Davos: Ekonomi Pro Rakyat Harus Dorong Produktivitas

Sabtu, 24 Januari 2026 | 04:04

Selengkapnya