Berita

Denny JA/RMOL

Politik

OM Telolet OM, Interpretasi Politik

KAMIS, 22 DESEMBER 2016 | 10:09 WIB | OLEH: DENNY JA

ANAK-anak berdiri di pinggir jalan menunggu bus kota lewat. Mereka lalu riang berteriak "Om Telolet Om".

Supir bus kota membunyikan klakson telolet-telolet, lalu berlalu.

Anak-anak senang dan menunggu bus kota berikutnya untuk mendengar klakson yang lain.


anak-anak itu wakil dari rakyat Indonesia yang menunggu pemimpinnya.

Seruan "Om Telolet Om" itu artinya, pemimpin sejahterahkan rakyatmu, bahagiakan mereka.

Supir bus kota yang lewat itu simbol pemimpin yang datang setiap pemilu. Klakson yang ia bunyikan itu janji politiknya.

Dan janji itu sudah membuat rakyat girang. Walau setelah berjanji, seperti bus kota dan supirnya, pemimpin segera berlalu.

Namun girangnya rakyat sementara jika hanya janji. Sebagaimana girangnya anak-anak itu sementara jika hanya bunyi klakson yang mereka dengar. [***]

Penulis adalah seorang konsultan politik

Populer

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

UPDATE

Emas Jadi Primadona Investor di Tengah Krisis Venezuela

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:48

Istri Nicolas Maduro Cedera Serius Saat Penangkapan, Sidang Ditunda

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa Cetak Sejarah: STOXX 600 Tembus Level 600 untuk Pertama Kali

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:27

Maduro di Persidangan AS: Saya Bukan Orang Jahat

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:15

Sisa Optimisme

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:05

Konflik Venezuela Dipastikan Tak Ganggu Stok Bahan Bakar Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 07:02

Dugaan Kasus Penghinaan Pandji Pragiwaksono ke Adat Toraja Jangan Mandek

Selasa, 06 Januari 2026 | 06:40

Keonaran Dunia: Demokrasi, Riba, dan Energi

Selasa, 06 Januari 2026 | 06:25

Penetapan Diskon 60 Persen Tarif Peti Kemas di Tanjung Priok Diperpanjang

Selasa, 06 Januari 2026 | 05:55

Gugatan Kuota Internet Hangus ke MK Banjir Dukungan Warganet

Selasa, 06 Januari 2026 | 05:33

Selengkapnya