Berita

Dahlan-Yusril

Hukum

Jalani Sidang Perdana, Dahlan Iskan Mohon Doa Dan Dukungan

SELASA, 06 DESEMBER 2016 | 06:16 WIB | LAPORAN: ZULHIDAYAT SIREGAR

Mantan Direktur Utama PT Panca Wira Usaha, Dahlan Iskan, akan menjalani sidang terkait kasus pelepasan aset BUMD Jawa Timur tersebut di Pengadilan Tipikor Surabaya, hari ini, Selasa (5/12).

Sidang perdana sedianya digelar pekan lalu namun ditunda karena mantan Menteri BUMN itu tak didampingi kuasa hukum.

Saat ini Dahlan sudah punya pengacara. Dalam kasus tersebut, dia kembali dampingi pengacara senior, Yusril Ihza Mahendra. [Dahlan Iskan: Saya Cuma Teken Dokumen Dari Anak Buah]

Lewat akun Twitter-nya pagi ini, bekas Bos PT PLN ini memohon doa dan dukungan untuk kelancaran sidang yang akan dijalani tersebut. [Baca: Yusril: Dahlan Iskan Tidak Salah Tapi Dicari-cari Kesalahan]

"Biarkan semua sebaiknya mengalir saja seperti air. Hanya, kalau bisa alirannya yang deras.. Mohon doa dan dukungan utk sidang sy hari ini," kicau @iskan_dahlan.

Sejumlah netizen turut mendoakan. Salah satunya, mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD.

"Amiin. Saya berdoa semoga Pak DI bisa menjalani dengan ikhlas dan berdoa pula semoga Pak DI mendapat keadilan," cuit ‏@mohmahfudmd. [zul]

Populer

Makin Ketahuan, Nomor Ponsel Fufufafa Dicantumkan Gibran pada Berkas Pilkada Solo

Senin, 23 September 2024 | 09:10

Pasukan Berani Mati Bela Jokowi Pembohong!

Minggu, 22 September 2024 | 14:03

Warganet Beberkan Kejanggalan Kampus Raffi Ahmad Peroleh Gelar Doktor Kehormatan

Senin, 30 September 2024 | 05:26

WNI Kepoin Kampus Pemberi Gelar Raffi Ahmad di Thailand, Hasilnya Mengagetkan

Minggu, 29 September 2024 | 23:46

Kejagung di Bawah ST Burhanuddin, Anak Buah Jalan Masing-masing

Rabu, 25 September 2024 | 17:11

Akun Fufufafa Ganti Nama dari Gibran jadi Slamet Gagal Total

Senin, 23 September 2024 | 08:44

Pasukan Berani Mati Bela Jokowi Tak Nongol di Patung Kuda

Minggu, 22 September 2024 | 13:26

UPDATE

Program Sekolah Swasta Gratis Tak Boleh Hapus KJP

Kamis, 03 Oktober 2024 | 06:07

Try Sutrisno Semangat Dikunjungi Petinggi TNI

Kamis, 03 Oktober 2024 | 06:02

Duit Rp 372 Miliar Disita dalam Kasus Korupsi Duta Palma

Kamis, 03 Oktober 2024 | 05:33

Din Syamsuddin Siap Bersaksi soal Pembubaran Paksa Diskusi

Kamis, 03 Oktober 2024 | 05:30

Pembelian BBM Subsidi Disarankan Pakai KTP

Kamis, 03 Oktober 2024 | 05:12

30 Polisi Diperiksa Buntut Kericuhan di Kemang

Kamis, 03 Oktober 2024 | 05:00

Tumpukan Duit Rp372 Miliar

Kamis, 03 Oktober 2024 | 04:51

Setahun Ngungsi, Korban Kebakaran Menteng Tempati Rumah Baru

Kamis, 03 Oktober 2024 | 04:25

Sekolah Gratis Jangan Kurangi Bobot Pelayanan Pendidikan

Kamis, 03 Oktober 2024 | 04:04

Penetapan Pimpinan MPR RI Digelar Kamis Pagi

Kamis, 03 Oktober 2024 | 04:01

Selengkapnya