Berita

Saleh Husin (kanan)

Politik

Saleh Husin Mendadak Jadi Peragawan

JUMAT, 25 NOVEMBER 2016 | 14:21 WIB | LAPORAN: ZULHIDAYAT SIREGAR

Saleh Husin selama ini dikenal sebagai politikus dan pengusaha. Dia bukan seorang peragawan.

Namun belum lama ini, tokoh Hanura yang sebelumnya menjadi Menteri Perindustrian dan anggota DPR RI ini berlenggak-lenggok di atas catwalk.

"Jalan di catwalk menjadi pengalaman pertama," ucap Saleh Husin.


Karena belum pernah, dia mengakui awalnya grogi juga. Dia ragu apakan bisa berjalan di catwalk dengan sorotan lampu di depan orang banyak.

"Eeh ternyata bisa juga setelah dijalani bersama beberapa orang ternama," ujarnya.

Saleh bersedia tampil bak peragawan yang sudah berpengalaman karena permintaan seorang kawannya yang bekerja sama dengan Batik Alleira.

Apalagi, sambung dia, acara amal yang berlangusung di Hotel Dharmawangsa beberapa waktu lalu itu untuk menghimpun dana yang akan disumbangkan buat pendidikan anak-anak di Papua.

Selain Saleh, ada sejumlah tokoh lain yang juga turut memeriahkan acara amal tersebut. Di antaranya  seperti Linda Agum Gumelar, Agum Gumelar, Mien Uno, Rima Melati, Widyawati, dan Niniek L Karim. [zul]

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

VFive Group Salurkan Zakat Usaha Lebih dari Rp10 Miliar

Minggu, 18 Januari 2026 | 19:48

Parpol Ditantang Buat Komitmen Nasional Anti-Politik Uang

Minggu, 18 Januari 2026 | 19:32

Black Box Pesawat ATR 42-500 Ditemukan!

Minggu, 18 Januari 2026 | 18:55

KPK Masih Kuliti Dugaan Rasuah BPKH

Minggu, 18 Januari 2026 | 18:24

Denny JA Ungkap Akar Etika Kerja dan Kejujuran Swiss dari Reformasi Zurich

Minggu, 18 Januari 2026 | 18:20

Potongan Bangkai Pesawat ATR 400

Minggu, 18 Januari 2026 | 17:53

Haji Suryo Bangun Masjid di Tanah Kelahiran

Minggu, 18 Januari 2026 | 17:32

Lawatan LN Perdana 2026, Prabowo Sambangi Inggris dan Swiss

Minggu, 18 Januari 2026 | 17:15

Kebijakan Paket Ekonomi Lanjut Prioritaskan UMKM dan Lapangan Kerja

Minggu, 18 Januari 2026 | 16:56

Prabowo Jadi Saksi Nikah Sespri Agung Surahman, Jokowi Ikut Hadir

Minggu, 18 Januari 2026 | 16:55

Selengkapnya