Berita

KH Hasyim Muzadi/Net

Politik

KH Hasyim Muzadi Mau Pasang Badan Untuk Kader PDI Perjuangan

JUMAT, 16 SEPTEMBER 2016 | 02:49 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

. Mantan Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), KH Hasyim Muzadi, siap pasang badan dan menjadi juru kampanye bila PDI Perjuangan mengusung kader sendiri yang nasionalis dalam Pilkada DKI Jakarta.

"Saya siap pasang badan untuk berkampanye, mengajak partai-partai Islam untuk bergabung, mengajak umat dan para habaib membela nasionalisme, dan tentu semua rakyat DKI Jakarta," kata Hasyim dalam keterangan, Kamis malam (15/9).

Sebagai orang yang pernah pernah merasakan budi baik PDI Perjuangan dengan diusung sebagai Cawapres pada Pilpres 2004, Hasyim berharap dengan sangat agar PDI Perjuangan berani mengusung kadernya sendiri. Sikap ini akan lebih memantapkan eksistensi PDI Perjuangan sebagai partai wong cilik nasionalis religius ajaran Bung Karno.


Hasyim mengingatkan, jangan sampai di saat PDI Perjuangan penerus ajaran Bung Karno sedang menang dan berkuasa, nasionalisme Pancasila malah merosot karena kekuatan modal yang akan merambah ke politik, dan PDI Perjuangan membiarkannya.

"Kalau kita mau bersatu, insya Allah menang dengan terhormat. Daripada menang di bawah bayang-bayang tekanan modal, sungguh tidak terhormat," demikian Hasyim. [ysa]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya