Berita

foto :net

Nusantara

Ternyata Hanya Rusun Yang Dicatat Sebagai Aset Daerah Dari Pengembang

SENIN, 25 JULI 2016 | 14:29 WIB | LAPORAN: FEBIYANA

Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) DKI Jakarta, Heru Budi Hartono membenarkan sudah pencatatan kontribusi pengembang pulau G. Namun, yang dicatat itu hanya rusun secara administrasi merupakan aset milik daerah.

"Rusun yang sudah memenuhi persyaratan administrasi," terang Heru ketika dikonfirmasi, Senin (25/7).

Padahal, sebelumnya perusahaan pengembang PT Agung Podomoro Land (APLN) Tbk mengklaim sudah menggelontorkan dana yang fantastik yakni Rp 392 miliar untuk membiayai 13 proyek pembangunan di Jakarta.

Pembangunan tersebut dilaksanakan oleh anak perusahaan APLN, PT Muara Wisesa Samudra sebagai bentuk kontribusi tambahan pembuatan pulau G Teluk Jakarta yang kini pembangunannya sudah distop oleh Komite Gabungan.

Berikut daftar kewajiban yang diklaim oleh PT APLN Tbk telah dilaksanakan selama Gubernur Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok:

1.Rusunawa Daan Mogot nilai proyek sebesar Rp 92.035.449.182

2. Furnitur Rusunawa Daan Mogot nilai proyek sebesar Rp909.885.000

3.Pembangunan Jalan Inspeksi Kali Ciliwung nilai proyek sebesar Rp24.278.813.300

4. Pembangunan Jalan Inspeksi Kali Mookevart Tahap I nilai proyek sebesar Rp27.594.600.000

5. Pembangunan Jalan Inspeksi Kali Mookevart Tahap II nilai proyek sebesar Rp33.550.000.000

6. Pembangunan Jalan Inspeksi Kali Apuran Tahap I nilai proyek sebesar Rp62.150.000.000

7. Pembangunan Jalan Inspeksi Kali Apuran Tahap II nilai proyek sebesar Rp45.925.000.000

8. Pembangunan Jalan Inspeksi Kali Jodo nilai proyek sebesar Rp6.000.000.000

9. Pembangunan Jalan Inspeksi Kali Sekretaris nilai proyek sebesar Rp23.375.000.000

10. Pembangunan Jalan Inspeksi Kali Tubagus Angke nilai proyek sebesar Rp37.235.000.000

11. Pembangunan Jalan Inspeksi Kali Item Kemayoran nilai proyek sebesar Rp37.510.000.000

12. Rumah Pompa di Muara Karang nilai proyek sebesar Rp1.378.813.300

13. Pengadaan Tiang Panjang PJU Kali Ciliwung nilai proyek sebesar Rp729.900.000

Total Nilai Proyek : Rp 392.672.527.282 [wid]


Populer

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

UPDATE

Sri Mulyani Cuma Senyum Saat Ditanya Isu Mundur

Rabu, 12 Maret 2025 | 23:35

Guru Besar Unhas Marthen Napang Divonis 1 Tahun Penjara

Rabu, 12 Maret 2025 | 23:25

Tolak Wacana Reposisi Polri, GPK: Ini Pengkhiatan Reformasi

Rabu, 12 Maret 2025 | 23:19

Skema Kopdes Merah Putih Logistik Kawinkan Program Tol Laut

Rabu, 12 Maret 2025 | 23:17

Klarifikasi UI: Bahlil Belum Lulus!

Rabu, 12 Maret 2025 | 22:59

Danantara Tepis Resesi, IHSG Kampiun Asia

Rabu, 12 Maret 2025 | 22:47

Biadab, Mantan Kapolres Ngada Bayar Rp3 Juta Buat Cabuli Bocah

Rabu, 12 Maret 2025 | 22:23

Prabowo-Sri Mulyani Bukber

Rabu, 12 Maret 2025 | 22:17

Menag: Tambah Kuota Haji Gampang, Masalahnya Kita Siap Enggak?

Rabu, 12 Maret 2025 | 21:53

75 Tahun Kemitraan, Indonesia-Rumania Luncurkan Logo dan Forum Pariwisata

Rabu, 12 Maret 2025 | 21:52

Selengkapnya