Berita

ist

Bank Indonesia

Inilah Pembidangan Baru Gubernur dan Deputi Gubernur BI

RABU, 11 JANUARI 2012 | 23:32 WIB | LAPORAN: ADE MULYANA

RMOL. Bank Indonesia (BI) resmi memberlakukan pembidangan baru pada para Anggota Dewan Gubernur BI. Pemberlakukan pembidangan yang baru dilakukan pasca pelantikan dua Deputi Gubernur BI, Muliaman D Hadad dan Ronald Waas.

Berikut pembidangan baru Gubernur BI dan Deputi Gubernur BI;

Darmin Nasution selaku Gubernur BI membidangi Direktorat Hukum, Direktorat Sumber Daya Manusia, Direktorat Audit Intern, serta Direktorat Perencanaan Strategis dan Kehumasan.

Hartadi A Sarwono membidangi Direktorat Pengelolaan Devisa (DPD), Direktorat Kebijakan Moneter (DKM), Direktorat Statistik Moneter (DSM), Direktorat Internasional (DInt), Pusat Pengkajian Studi Kebanksentralan (PPSK) dan Kantor Perwakilan (KPw)

Muliaman D Hadad membidangi Direktorat Penelitian dan Pengaturan Perbankan, Direktorat Perijinan dan Informasi Perbankan, Direktorat Investigasi dan Mediasi Perbankan, dan Kantor Bank Indonesia.

Ardhayadi Mitroatmodjo membidangi Direktorat Logistik dan Pengamanan, Direktorat Keuangan Intern, Unit Khusus Penyelesaian Aset, Biro Sekretariat, dan Unit Khusus Museum BI.

Halim Alamsyah membidangai Direktorat Pengawasan Bank, Direktorat Pengawasan Bank Syariah, Direktorat Kredit Pengawasan BPR dan Pengembangan UMKM, dan Direktorat Pengelolaan Moneter.

Ronald Waas membidangani Direktorat Akunting dan Sistem Pembayaran, Direktorat Pengedaran Uang, dan Direktorat Pengelolaan Sistem Informasi

"Efektif sejak tanggal 3 Januari 2012," begitu informasi yang disampaikan Kepala Biro Humas BI, Difi A Johansyah beberapa waktu lalu. [dem]

Populer

Warganet Beberkan Kejanggalan Kampus Raffi Ahmad Peroleh Gelar Doktor Kehormatan

Senin, 30 September 2024 | 05:26

WNI Kepoin Kampus Pemberi Gelar Raffi Ahmad di Thailand, Hasilnya Mengagetkan

Minggu, 29 September 2024 | 23:46

Kejagung di Bawah ST Burhanuddin, Anak Buah Jalan Masing-masing

Rabu, 25 September 2024 | 17:11

Warganet Geram Bahlil Bandingkan Diri dengan Rasulullah: Maaf Nabi Tidak Minum Alkohol

Kamis, 26 September 2024 | 07:43

Salaman Andika Perkasa Dicuekin Kapolda Jateng dan Pj Gubernur

Rabu, 25 September 2024 | 11:18

MUI Tuntut Ahmad Dhani Minta Maaf

Rabu, 02 Oktober 2024 | 04:11

Rhenald Kasali Komentari Gelar Doktor HC Raffi Ahmad: Kita Nggak Ketemu Tuh Kampusnya

Jumat, 04 Oktober 2024 | 07:00

UPDATE

Sultan Bachtiar Najamuddin Rising Star Bengkulu

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 17:53

Korea Selatan Sepakat Tanggung Biaya Keamanan Tentara AS Sebesar Rp17 Triliun

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 17:50

Lawan Hoaks Menuju Pilkada Jakarta Berintegritas

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 17:41

Jadi Irup Terakhir Sebagai Presiden, Jokowi Berterima Kasih ke TNI

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 17:14

APPI Optimis Multifinance Dapat Bantu Pemerintah Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 16:47

Kabinet Prabowo-Gibran Idealnya Lebih dari 50 Persen Diisi Profesional

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 16:24

Jokowi: HUT TNI Tahun Ini Paling Merakyat

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 15:44

Dinasti di Parlemen, Ini Daftar Anggota Dewan yang Punya Relasi Keluarga

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 15:20

Peluru Israel Tidak akan Pernah Habis

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 14:54

Brent Melonjak dalam Sepekan Imbas Timteng Memanas

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 14:53

Selengkapnya