Berita

Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno. (Foto: Tim Eddy Soeparno)

Politik

Waka MPR Ajak Masyarakat Hindari Provokasi dan Keonaran

JUMAT, 29 AGUSTUS 2025 | 19:40 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Arahan Presiden Prabowo Subianto yang disampaikan melalui Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi agar pengamanan demonstrasi dilakukan kondusif harus betul-betul diperhatikan.

Begitu dikatakan Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno. Dia juga menyampaikan duka dan belasungkawa atas berpulangnya driver Gojek Affan Kurniawan yang dilindas mobil Brimob.

Eddy juga menyampaikan pihaknya membuka ruang dialog seluas-luasnya untuk menampung aspirasi dan kegundahan masyarakat. 


"Sesuai arahan Presiden yang disampaikan oleh Mensesneg Prasetyo Hadi bahwa ke depan penyampaian aksi berjalan kondusif dan juga terbuka menerima aspirasi dari masyarakat," kata Eddy kepada wartawan di Jakarta, Jumat 28 Agustus 2025.

Eddy menghimbau bagi masyarakat yang melanjutkan aksi unjuk rasa untuk menjaga ketertiban dan juga keselamatan. 

"Kami juga meminta kepada aparat penegak hukum untuk selalu mendahulukan keselamatan masyarakat," lanjutnya.

Secara khusus, Wakil Ketua Umum PAN ini meminta untuk tetap waspada jika ada pihak-pihak yang ingin memprovokasi dan menimbulkan keonaran. 

"Mari kita selalu sigap dan menghindari segala bentuk provokasi dan keonaran," demikian Eddy.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya