Berita

Menteri Agama Nasaruddin Umar/Ist

Nusantara

Menag Nasaruddin Umar:

Pemberantasan Korupsi Perlu Keteladanan

MINGGU, 15 DESEMBER 2024 | 11:14 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar menunjukkan keseriusannya dalam menjaga kementerian yang dipimpinnya dari praktik korupsi.

Nasaruddin mengatakan, semakin dekat umat dengan ajaran agamanya, pasti semakin takut berbuat kesalahan. Karena itu, penting mengartikulasikan agama di dalam kehidupan sehari-hari.

"Jadi basicnya adalah persoalan spiritual teologis ini. Maka dari itu, kami mencoba di lingkungan Kementerian Agama, syukur-syukur nanti bisa menjadi konsumsi publik, mari kita menyadarkan masyarakat kita untuk kembali kepada ajaran luhur agamanya masing-masing," kata Menag seperti dikutip redaksi melalui, Minggu 15 Desember 2024.

Menag juga menekankan untuk menjadikan korupsi sebagai musuh bersama. Agar gagasan pemberantasan korupsi mewujud, Nasarudin akan memulainya dari Kementerian Agama.

Imam Besar Masjid Istiqlal itu juga menggarisbawahi, pemberantasan korupsi yang dilakukan dengan pendekatan agama, dapat menghasilkan generasi berprinsip dan jujur. 

"Kita memang bukan malaikat, tapi jangan menjadi iblis," kata Menag.

Menag juga berpesan bahwa pemberantasan korupsi memerlukan keteladanan. 

"Keteladanan ini juga mahal. Bagaimana melaksanakan apa yang kita katakan. Jangan kita hanya pintar bicara tetapi tidak ada buktinya yang kita lakukan. Nah ini juga tantangan," tandas Menag.


Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

Tekuk Fiorentina 2-1, Napoli Tak Biarkan Inter Tenang

Senin, 10 Maret 2025 | 01:21

Polda Jateng Tegas Larang Petasan Sepanjang Ramadan

Senin, 10 Maret 2025 | 00:59

Kluivert Tiba di Jakarta Ditemani Mantan Pemain Man United

Senin, 10 Maret 2025 | 00:41

Cegah Bencana Seperti di Jabotabek, Menteri ATR/BPN Evaluasi Tata Ruang di Jatim

Senin, 10 Maret 2025 | 00:25

Asiang Versus JACCS MPM Finance, Peneliti IPD-LP Yakin Hakim MA Lebih Adil

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:58

Beri Bantuan untuk Korban Banjir di Candulan, Okta Kumala Dewi Berharap Ada Solusi Jangka Panjang

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:41

PSU Empat Lawang Diikuti Dua Paslon, Pencoblosan pada 19 April 2025

Minggu, 09 Maret 2025 | 23:20

Update Banjir dan Longsor Sukabumi: 5 Orang Wafat, 4 Orang Hilang

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:44

Menanti Keberanian Kejagung Bongkar Biang Kerok Korupsi Migas

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:30

PTPN IV PalmCo Siapkan 23 Bus untuk Mudik di Sumatera dan Kalimantan

Minggu, 09 Maret 2025 | 22:18

Selengkapnya