Berita

Prangko Ukraina bergambar Presiden Prabowo Subianto/Repro

Dunia

Ukraina Rilis Perangko Bergambar Presiden Prabowo Subianto

SABTU, 09 NOVEMBER 2024 | 07:22 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Pelantikan Prabowo Subianto sebagai presiden Indonesia ke-8 mendapat perhatian dari pemerintah Ukraina.

Dikutip dari unggahan akun Instagram resmi Kedutaan Besar RI Ukraina, @indonesiainkyiv, pada Jumat 8 November 2024, kantor pos negara itu menciptakan perangko edisi khusus bergambar Prabowo.

"Badan Pos Nasional Ukraina, Ukrposhta, atas usulan dari LSM The Ukrainian Initiative, merilis prangko yang menampilkan Bapak Presiden Prabowo Subianto," tulis KBRI, seperti dikutip Sabtu 9 November 2024.

"Hal ini merupakan bentuk penghormatan dalam menyambut pelantikan Presiden Republik Indonesia ke-8. Kiranya hubungan diplomatik antara Indonesia dan Ukraina semakin erat dan saling menguntungkan pada masa mendatang," lanjutnya.

Dari unggahan nampak terlihat wajah Prabowo dengan bendera Indonesia dan lambang Garuda Pancasila di sudut kiri  bertuliskan Prabowo Subianto dalam bahasa Ukraina.

Ukraina pernah mengkritik Prabowo atas pernyataannya di Shangri La Dialogue 2023 terkait konflik Rusia-Ukraina. Prabowo, yang saat itu menjabat sebagai Menteri Pertahanan, mengusulkan beberapa poin yang salah satunya mencantumkan referendum, yang akhirnya ditolak mentah-mentah oleh Kyiv.

Populer

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

UPDATE

Soal Olok-olok Partai Gelora, MKD Sudah Periksa Pelapor Mardani

Jumat, 14 Maret 2025 | 05:38

Ronaldo Mundur dari Pencalonan Presiden CBF, Ini Alasannya

Jumat, 14 Maret 2025 | 05:20

12.104 Personel dan 167 Pos Disiapkan Polda Sumut untuk Pengamanan Idulfitri

Jumat, 14 Maret 2025 | 04:59

Soal Penggeledahan Kantor bank bjb, Dedi Mulyadi: Ini Hikmah untuk Berbenah

Jumat, 14 Maret 2025 | 04:46

Redam Keresahan Masyarakat Soal MinyaKita, Polres Tegal Lakukan Sidak

Jumat, 14 Maret 2025 | 04:35

Polemik Pendaftaran Cabup Pengganti, Ini yang Dilakukan KPU Pesawaran

Jumat, 14 Maret 2025 | 04:17

PHK Jelang Lebaran Modus Perusahaan Curang Hindari THR

Jumat, 14 Maret 2025 | 03:59

Dapat Tawaran Main di Luar Negeri, Shafira Ika Pilih Fokus Bela Garuda

Jumat, 14 Maret 2025 | 03:39

Mendagri Soroti Jalan Rusak dan Begal saat Rakor Kesiapan Lebaran di Lampung

Jumat, 14 Maret 2025 | 03:26

Siapkan Bantuan Hukum, Golkar Jabar Masih Sulit Komunikasi dengan Ridwan Kamil

Jumat, 14 Maret 2025 | 02:33

Selengkapnya