Berita

Seorang warga desa berdoa di depan patung dewi Hindu di kuil Sri Dharmasastha di Thulasendrapuram/AP

Dunia

Di Hadapan Dewa Siwa, Warga India Doakan Kemenangan Kamala Harris

SELASA, 05 NOVEMBER 2024 | 22:47 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Penyelenggaraan pemilihan Presiden Amerika Serikat 2024 yang berlangsung hari ini, Selasa 5 November 2024 ikut menarik perhatian warga sebuah desa kecil di India.

Dikutip dari Time, sejumlah penduduk di sebuah desa kecil di India Selatan berkumpul di sebuah kuil untuk mendoakan kemenangan Kamala Harris. Mereka melantunkan pujian Sansekerta dan Tamil yang berirama. 

Seorang pendeta Hindu memandu doa dan memegang api di hadapan patung dewa Hindu Ayyanar. 


“Dewa kami adalah Tuhan yang sangat kuat. Jika kami berdoa dengan baik kepadanya, dia akan membuat kami menang,” kata Natarajan, pendeta kuil yang memimpin doa. 

Desa Thulasendrapuram di Tamil Nadu memang memiliki keterikatan batin dengan Harris. 

Kakek dari pihak ibu Harris lahir di desa tersebut. Letaknya sekitar 350 kilometer dari kota pesisir selatan Chennai, lebih dari 100 tahun yang lalu. Saat dewasa, dia pindah ke Chennai, tempatnya bekerja sebagai pejabat tinggi pemerintah hingga pensiun.

Harris tidak pernah mengunjungi Thulasendrapuram dan dia tidak memiliki saudara yang masih hidup di desa tersebut, tetapi orang-orang di sana masih menghormati keluarga Harris yang telah sukses di AS.

“Cucu perempuan leluhur desa kami mencalonkan diri sebagai calon presiden AS. Kemenangannya akan menjadi berita bahagia bagi kita semua,” kata Natarajan.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Mantan Relawan: Jokowi Takut Ijazahnya Terungkap di Pengadilan

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:06

Eggi Sudjana Nyetir Mobil Mewah di Malaysia Bukan Hoaks

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:01

Madu Dari Sydney

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:32

Zakat Harus Jadi Bagian Solusi Kebangsaan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:27

Sudirman Said Dilamar Masuk Partai Gema Bangsa

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:01

Trump Ancam Kenakan Tarif ke Negara yang Tak Sejalan soal Greenland

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:51

Dirut Indonesia Air Transport Klarifikasi Kru Pesawat Bawa Pegawai KKP Hilang Kontak di Maros Bukan Delapan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:51

KKP Terus Monitor Pencarian Pesawat ATR 42-500 Usai Hilang Kontak

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:09

Ini Identitas dan Pangkat Tiga Pegawai KKP di Pesawat ATR yang Hilang Kontak di Maros

Sabtu, 17 Januari 2026 | 21:48

Klarifikasi Menteri Trenggono, Pesawat ATR Sewaan KKP yang Hilang Kontak di Maros Sedang Misi Pengawasan Udara

Sabtu, 17 Januari 2026 | 21:37

Selengkapnya