Berita

Prototipe mobil Listrik produksi PT Pindad, Morino EV/Dok Pindad

Otomotif

Ternyata Pindad Sudah Punya Prototipe Mobil Listrik, Inikah Calon Mobil Menteri?

RABU, 30 OKTOBER 2024 | 12:59 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Kendaraan yang diproduksi PT Pindad tak hanya jenis konvensional atau yang menggunakan bensin. Saat ini perusahaan pelat merah itu juga tengah mengembangkan kendaraan listrik.

Beberapa waktu lalu, Pindad sudah sempat memamerkan prototipe mobil listrik dengan tampilan yang mirip jagoan mereka, Maung. 

Bentuk mobil listrik bernama Morino EV memang identik dengan kendaraan taktis (rantis) Maung MV2. Tampak kekar dan desain mengotak, seperti mobil Maung versi mesin konvensional.


Dikutip dari laman resmi Pindad, Morino EV adalah kendaraan taktis ringan roda 4 dengan tenaga elektrik. 

Morino EV memiliki penggerak daya elektrik berdaya maksimal 160 HP atau 125 kW. Dengan mesin tersebut, Morino EV bisa dipacu dengan kecepatan aman hingga 100 km/jam.

Prototipe mobil listrik yang dikembangkan Pindad ini memiliki baterai 92 V (150.000 mAh). Saat diisi penuh, mobil ini bisa melaju hingga jarak 170 km.

Namun demikian, kendaraan ini masih berupa prototipe alias belum diproduksi massal. 

Toh sebagai kendaraan listrik, Morino EV patut dijadikan opsi sebagai kendaraan dinas para pejabat untuk mendukung produk dalam negeri sekaligus zero emisi.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya