Berita

Ilustrasi/Net

Politik

Imbas Pilpres 2024, Pilkada Serentak Kehilangan Fokus di Daerah

SENIN, 07 OKTOBER 2024 | 10:45 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Untuk pertama kalinya pemilihan kepala daerah (Pilkada) dilakukan secara serentak. Namun perhatian publik lebih terpusat pada Pilkada Jakarta. 

Padahal total daerah yang akan melaksanakan pemilihan kepala daerah serentak tahun 2024 sebanyak 545 daerah dengan rincian 37 provinsi, 415 kabupaten, dan 93 kota.

Fenomena ini yang disorot analis komunikasi politik Hendri Satrio. Hensat, sapaan akrabnya, mengkritisi pelaksanaan pilpres, pileg, dan pilkada yang berlangsung terlalu berdekatan. 

Dekatnya waktu Pilkada dengan Pileg dan Pilpres kemarin sesungguhnya telah menyebabkan warga cenderung lelah dan jenuh berpolitik. 

"Pilkada serentak sangat terimbas pilpres, terutama soal koalisi. Sulit menemukan koalisi independen di daerah strategis karena khawatir kehilangan kekuasaan," kata Hensat kepada Kantor Berita Politik dan Ekonomi RMOL, Senin (7/10).

Menurut founder Lembaga Survei KedaiKOPI itu, salah satu alasan publik terfokus di Pilkada Jakarta karena adanya kebingungan terkait status DKI Jakarta pasca-pemindahan ibu kota ke Nusantara. 

"Kita memilih gubernur DKI Jakarta atau DKJ tanpa ibu kota? Itu perlu dipertanyakan, KPU saja masih menyebutnya debat Pilgub DKI," ujarnya.

Populer

Warganet Beberkan Kejanggalan Kampus Raffi Ahmad Peroleh Gelar Doktor Kehormatan

Senin, 30 September 2024 | 05:26

WNI Kepoin Kampus Pemberi Gelar Raffi Ahmad di Thailand, Hasilnya Mengagetkan

Minggu, 29 September 2024 | 23:46

Laksdya Irvansyah Dianggap Gagal Bangun Jati Diri Coast Guard

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 03:45

MUI Tuntut Ahmad Dhani Minta Maaf

Rabu, 02 Oktober 2024 | 04:11

Rhenald Kasali Komentari Gelar Doktor HC Raffi Ahmad: Kita Nggak Ketemu Tuh Kampusnya

Jumat, 04 Oktober 2024 | 07:00

Aksi Massa Desak Polisi Tetapkan Said Didu Tersangka

Kamis, 03 Oktober 2024 | 20:43

Stasiun Manggarai Chaos!

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 13:03

UPDATE

Jelang Lengser, Jokowi Minta Anak Buah Kendalikan Deflasi Lima Bulan Beruntun

Senin, 07 Oktober 2024 | 10:00

Kekerasan Terhadap Etnis Uighur Ubah Hubungan Diplomatik di Asteng dan Astim

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:57

Zulhas Janji akan Kaji Penyebab Anjloknya Harga Komoditas

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:49

2 Wanita ODGJ Hamil, Kepala Panti Sosial Dituding Teledor

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:46

Hubungan Megawati-Prabowo Baik-baik Saja, Pertemuan Masih Konsolidasi

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:36

Pasar Asia Menguat di Senin Pagi, Nikkei Dibuka Naik 2 Persen

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:30

Riza Patria Minta Relawan Pakai Medsos Sosialisasikan Program

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:29

Penampilan 3 Cawagub Dahsyat dalam Debat Pilkada Jakarta

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:26

Aramco Naikkan Harga Minyak Mentah Arab Light untuk Pembeli di Asia

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:17

PDIP Ingatkan Rakyat Tak Pilih Pemimpin Jalan Pintas

Senin, 07 Oktober 2024 | 09:16

Selengkapnya