Berita

Ketua DPW PKB Sumut, Jafar Sukhairi pada Muskerwil di Hotel Emerald, Medan/RMOL

Politik

Muskerwil PKB Sumut, Jafar Suhairi: Mari Kita Benahi Struktur dan Menangkan Pilkada 2024

SENIN, 02 SEPTEMBER 2024 | 20:17 WIB | LAPORAN: JONRIS PURBA

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) akan solid untuk memenangkan seluruh calon kepala daerah yang diusung pada Pilkada 2024 serentak se-Sumatera Utara.

Komitmen ini disampaikan Ketua DPW PKB Sumatera Utara, Jafar Sukhairi saat berbicara pada pembukaan Muskerwil PKB Sumut di Hotel Emerald, Medan, Senin (2/9).

“Kita harus memenangkan seluruh calon yang kita usung. Kita siap untuk tegak lurus dengan putusan DPP,” katanya.

Jafar mengatakan, dalam politik sangat dibutuhkan komitmen bersama. Hal ini jugalah yang harus dilakukan oleh seluruh kader PKB di Sumatera Utara berkaitan dengan agenda politik lima tahunan tersebut.

“Hari ini kita harus membangun komitmen bersama untuk menata kembali struktur hingga ranting dalam Mukerwil ini. Kita harus sepakati juga memenangkan para calon yang sudah melakukan berbagai upaya untuk maju. Jerih payah para calon yang kita calonkan harus kita hargai,” pungkasnya.


Muskerwil DPW PKB ini dihadiri oleh unsur pimpinan DPP PKB yang diwakili oleh Wasekjen Zainul Munasichin, kemudian hadir juga Ketua Dewan Syuro PKB Akhyar Nasution dan jajaran pengurus DPW PKB Sumatera Utara dan pengurus DPC PKB Kabupaten/kota se Sumatera Utara.

Populer

Beredar Kabar, Anies Baswedan Besok Didaftarkan 4 Parpol ke KPU

Rabu, 28 Agustus 2024 | 18:10

Hasil Munas Digugat, Bahlil Lahadalia Bisa Batal jadi Ketum Golkar

Jumat, 23 Agustus 2024 | 20:11

Aktivis Demo di KPK, Minta Menteri Trenggono Ditangkap

Jumat, 30 Agustus 2024 | 15:17

Senior Golkar Mulai Kecewa pada Kepengurusan Bahlil

Sabtu, 24 Agustus 2024 | 19:02

Anies Tak Bisa Didikte Diduga Jadi Alasan PDIP Batal Umumkan Cagub

Selasa, 27 Agustus 2024 | 08:15

Usung Ahok Lebih Untungkan PDIP Ketimbang Anies

Minggu, 25 Agustus 2024 | 08:43

Kabar Anies Batal Diusung PDIP, Djarot: Karena Ada Aspirasi dari Bawah

Senin, 26 Agustus 2024 | 19:02

UPDATE

Komisi VIII Tak Pernah Mendapatkan Surat Resmi Soal 10 Ribu Haji Plus

Senin, 02 September 2024 | 20:04

Duet Pilgub Kalteng, Agustiar-Edy Saling Menguntungkan

Senin, 02 September 2024 | 19:41

Dituding Terbitkan Sertifikat Tanah Bermasalah, Ini Jawaban BPN Tangerang

Senin, 02 September 2024 | 19:24

Rapor Biru “Raja Jawa” di Internasional

Senin, 02 September 2024 | 19:17

Bupati Ipuk Kembali Salurkan Bantuan Alat Usaha Program Wenak

Senin, 02 September 2024 | 19:09

Pemerintah Tegaskan Tidak Ada Toleransi untuk Pencurian Data Pribadi

Senin, 02 September 2024 | 18:57

Golkar Tak Takut Anies Gabung ke Timses Pramono-Rano

Senin, 02 September 2024 | 18:41

Dirut PT LEN Mangkir, Kejati Sumsel Pastikan Penyidikan Kasus LRT Terus Berjalan

Senin, 02 September 2024 | 18:32

Misbakhun Tegaskan Komitmen Jaga Independensi BPK

Senin, 02 September 2024 | 18:31

Pimpinan Komisi VIII: Kemenag Tidak Lapor Soal Perubahan Tambahan Kuota Haji

Senin, 02 September 2024 | 18:23

Selengkapnya