Berita

Sekjen Partai Gerindra, Ahmad Muzani/RMOL

Politik

Muzani: Dasco Cuma Diskusi Ringan dengan Habib Rizieq

SENIN, 05 AGUSTUS 2024 | 17:26 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Tak ada pembicaraan penting yang dilakukan Ketua Harian Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad, saat menemui Habib Rizieq Shihab di Petamburan, Jakarta Pusat, beberapa waktu lalu.

Menurut Sekjen Partai Gerindra, Ahmad Muzani, pertemuan itu dalam rangka menjenguk Habib Rizieq yang dikabarkan sakit.

"Betul Ketua Harian (Gerindra) Profesor Dasco ketemu dengan Habib Rizieq itu adalah silaturahmi biasa. Habib Rizieq baru saja dirawat di rumah sakit," kata Muzani di Gedung Nusantara III, Komplek Parlemen, Senayan, Senin (5/8).

Ia menambahkan, tidak ada pembicaraan serius soal politik antara Dasco dengan Habib Rizieq Shihab.

"Sebagai seorang sahabat yang telah lama kenal, Pak Dasco menengok atas kembalinya Habib Rizieq dari rumah sakit dan beliau berbincang ringan-ringan," ucapnya.

"Berdiskusi hal yang ringan-ringan tentang persoalan kesehatan dirinya, dan tentang situasi dan keadaan kesehatan dirinya pascaperawatan kesehatan," sambungnya menutup.

Populer

Menkeu: Inggris Bangkrut, Kondisi Keuangan Hancur

Minggu, 28 Juli 2024 | 17:54

Inilah 3 Kandidat Kepala Badan Penerimaan Negara

Jumat, 02 Agustus 2024 | 16:13

Pemindahan Ibu Kota Negara Ambisi Picik Jokowi

Sabtu, 27 Juli 2024 | 01:29

GMPH Desak KPK Usut Dugaan Penyalahgunaan Kekuasaan Cak Imin

Senin, 29 Juli 2024 | 12:54

Identitas Tersangka Korupsi Rp3,451 Triliun: Enam Petinggi LPEI, Satu Swasta

Kamis, 01 Agustus 2024 | 10:11

60 Pegawai Main Judol, Pimpinan KPK: Cuma Iseng

Jumat, 02 Agustus 2024 | 08:23

Ramalan Rocky Gerung: 30 Hari ke Depan Krisis Beras Berubah Jadi Krisis Sosial

Jumat, 02 Agustus 2024 | 22:43

UPDATE

Soal ‘Blok Medan’, Bobby Nasution: Saya Nggak Etis Komentari Hal yang Muncul Persidangan

Senin, 05 Agustus 2024 | 22:01

Dubes Pakistan Berharap Indonesia Dukung Kashmir Tentukan Masa Depannya Sendiri

Senin, 05 Agustus 2024 | 21:57

PKS Usung Bobby, PDIP: Kami Bisa Berlayar Sendiri

Senin, 05 Agustus 2024 | 21:51

Kesuksesan Gibran di Solo Perlu Keberlanjutan

Senin, 05 Agustus 2024 | 21:50

Pertamina Patra Niaga Sukses Salurkan Produk Chemical untuk PSN Pemurnian Alumina

Senin, 05 Agustus 2024 | 21:39

Status Bangladesh Siaga II, KBRI Minta WNI Waspada

Senin, 05 Agustus 2024 | 21:34

Anak Eka Tjipta Laporkan Sinarmas Land dan BSD ke KPK

Senin, 05 Agustus 2024 | 21:25

Joko Widodo Diprediksi Tak Kebal Hukum Setelah Pensiun dari Presiden

Senin, 05 Agustus 2024 | 21:24

Menyela Omongan Pak Bas, Raja Juli Harusnya Tiru Maruf Amin

Senin, 05 Agustus 2024 | 21:20

Dubes Pakistan Ungkap Alasan Konflik Kashmir Belum Selesai

Senin, 05 Agustus 2024 | 21:15

Selengkapnya