Berita

Ilustrasi/Net

Bisnis

Menperin: Startup Pacu Pertumbuhan Industri Manufaktur Menuju Indonesia Emas

JUMAT, 19 JULI 2024 | 08:33 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Badan usaha rintisan (startup) memiliki peran penting dalam mewujudkan visi Indonesia Emas 2045.

Menurut Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita karena produk yang dihasilkan oleh startup berbasis teknologi sangat berkualitas dan memiliki daya saing. 

"Kita sangat percaya bahwa produk-produk yang dihasilkan oleh startup yang pada dasarnya produk-produk yang berbasis teknologi, teknologi berkualitas, ini merupakan game changer," ujar Menperin di Jakarta, dikutip Jumat (19/7). 


Berdasarkan data Startup Rangking, hingga Januari 2024 Indonesia memiliki 2.566 unit startup yang menduduki peringkat keenam dunia.

Hal ini berkontribusi terhadap pertumbuhan industri pengolahan dan nilai tambah manufaktur Indonesia sebesar 255 miliar dolar AS.

Agus juga mengapresiasi kontribusi startup dalam pertumbuhan ekonomi digital Indonesia yang mencapai 82 miliar dolar AS pada 2023 dan diproyeksikan meningkat menjadi 110 miliar dolar AS pada 2025.

"Kita expecting, kita akan mendorong pada 2025 itu sampai ke angka 110 miliar dolar Amerika dari para pelaku startup," ujar Menperin.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya