Berita

Presiden Joko Widodo menjenguk Menteri Pertahanan RI, Prabowo Subianto di Rumah Sakit Pusat Pertahanan Negara (RSPPN) Sudirman, Jakarta Selatan/Net

Politik

Jokowi Doakan Prabowo Segera Pulih

SENIN, 01 JULI 2024 | 16:44 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Masyarakat diminta ikut mendoakan pemulihan Prabowo Subianto usai menjalani operasi kaki di Rumah Sakit Pusat Pertahanan Negara (RSPPN) Sudirman, Jakarta Selatan.

Pesan tersebut disampaikan Presiden Joko Widodo (Jokowi) usai menjenguk Menteri Pertahanan RI itu pada Minggu (30/6).

"Mari kita doakan proses pemulihan pasca operasi besar Pak Prabowo, agar insyaallah semakin siap untuk mengemban tugas melayani masyarakat Indonesia," kata Presiden Jokowi.

Jokowi mengatakan, kondisi Presiden terpilih 2024-2029 itu sudah mulai membaik selama menjalani pemulihan satu minggu belakangan.

"Tindakan medis untuk pemulihan cedera yang pernah dialami Pak Prabowo ketika bertugas di TNI ini sukses dilakukan oleh tim dokter dan perawat di RSPPN Sudirman," sambung Jokowi.

Di sisi lain, Prabowo menyebut operasi besar yang dijalani untuk memulihkan cedera kaki kiri saat melakukan terjun payung di TNI empat puluh tahun lalu.

“Seperti sudah diketahui banyak pihak, saya pernah mengalami dua kali kecelakaan terjun payung saat bertugas di TNI pada tahun 80-an di kaki kiri saya,” jelas Prabowo.

Populer

Bey Machmudin akan Serius Tangani Judi Online di Jabar yang Tembus Rp3,8 T

Rabu, 26 Juni 2024 | 18:20

Bey Machmudin Ingatkan Warga Jangan Coba-coba Mengakali PPDB

Selasa, 25 Juni 2024 | 03:45

Wacana Bey Machmudin Rombak Komisaris BUMD Didukung Dewan

Minggu, 30 Juni 2024 | 13:24

Menwa Siap Kerahkan 5 Ribu Personel ke Gaza Bersama TNI

Rabu, 26 Juni 2024 | 01:19

DPR Khawatir Investasi TikTok Permudah Produk China Masuk RI

Kamis, 27 Juni 2024 | 00:03

Pemilu Iran di Jakarta

Jumat, 28 Juni 2024 | 14:24

Rapat Pimpinan MPR RI dengan Presiden Jokowi

Jumat, 28 Juni 2024 | 16:37

UPDATE

Program Sembako Murah Sukses Tekan Inflasi

Sabtu, 06 Juli 2024 | 02:00

93 Ribu Lebih Jemaah Haji Tiba di Tanah Air

Sabtu, 06 Juli 2024 | 01:32

S&P Global Ratings Keluarkan Peringatan Usai Utang AS Meningkat

Sabtu, 06 Juli 2024 | 01:22

KPU Jamin Pemecatan Hasyim Asy'ari Tak Hambat Pilkada

Sabtu, 06 Juli 2024 | 01:07

Cak Imin: Support Industri Tekstil Jalan Terbaik Tekan Laju Impor

Sabtu, 06 Juli 2024 | 01:00

Bulan Juni Penumpang Whoosh Tembus Setengah Juta Orang

Sabtu, 06 Juli 2024 | 00:28

Stempel "Kebal Hukum" Hasyim Asy'ari Berakhir Tragis di Kasus Asusila

Sabtu, 06 Juli 2024 | 00:08

Bank DKI Gandeng Kopkartrans Genjot Peningkatan Kredit Konsumer

Sabtu, 06 Juli 2024 | 00:04

Sudah Diperingati, PM Hongaria Nekat Temui Putin

Jumat, 05 Juli 2024 | 23:39

Nasabah PNM Mekaar Berani Investasi Berkat Holding Ultra Mikro

Jumat, 05 Juli 2024 | 23:23

Selengkapnya