Berita

Kepala Divisi Hubungan Masyarakat (Kadivhumas) Polri, Irjen Sandi Nugroho, di Lapangan Bhayangkara, Jakarta Selatan, Selasa (25/6)/Istimewa

Presisi

Sambut Hari Bhayangkara ke-78, Kapolri Bagikan 315.718 Paket Sembako ke Masyarakat

SELASA, 25 JUNI 2024 | 15:38 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Menyambut Hari Bhayangkara ke-78, Polri akan memberikan ratusan ribu paket sembako ke masyarakat. Pelepasan secara simbolis 315.718 paket sembako dipimpin langsung Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Lapangan Bhayangkara, Jakarta Selatan, Selasa (25/6).

Kegiatan ini merupakan upaya Polri untuk lebih mendekatkan diri dengan masyarakat serta memberikan bantuan nyata bagi yang membutuhkan.

"Selain kegiatan bakti sosial dan bakti kesehatan pada hari ini, besok juga ada kegiatan bakti sosial lainnya. Besok akan dilaksanakan bakti kesehatan di Karawang dan seluruh jajaran di Indonesia," kata Kepala Divisi Hubungan Masyarakat (Kadivhumas) Polri, Irjen Sandi Nugroho, di lokasi, Selasa (25/6).

Lanjut Sandi, rangkaian kegiatan ini tidak hanya selesai 1-2 hari saja, namun akan berlanjut dengan berbagai aktivitas lain. Termasuk bakti olahraga seperti karate, bulutangkis, dan judo.

"Mudah-mudahan ini semua bisa memeriahkan HUT Bhayangkara ke-78 sekaligus juga lebih mendekatkan Polri dengan masyarakat," tutur Sandi.

Sementara itu, Asisten Logistik (Aslog) Kapolri, Irjen Raden Prabowo Argo Yuwono, yang juga Ketua Panitia Baksos Polri menyebut ada berbagai kegiatan yang telah dan akan dilakukan dalam rangka HUT Bhayangkara.

"Kegiatan bantuan sosial ini bertujuan untuk membantu masyarakat di lingkungan sekitar," sebut mantan Kabidhumas Polda Metro Jaya tersebut.

Populer

Jejak S1 dan S2 Bahlil Lahadalia Tidak Terdaftar di PDDikti

Sabtu, 19 Oktober 2024 | 14:30

Karangan Bunga untuk Ferry Juliantono Terus Berdatangan

Selasa, 22 Oktober 2024 | 12:24

Prabowo Perintahkan Sri Mulyani Pangkas Anggaran Seremonial

Kamis, 24 Oktober 2024 | 01:39

UI Buka Suara soal Gelar Doktor Kilat Bahlil Lahadalia

Senin, 21 Oktober 2024 | 16:21

Hikmah Heboh Fufufafa

Minggu, 20 Oktober 2024 | 19:22

Begini Kata PKS Soal Tidak Ada Kader di Kabinet Prabowo-Gibran

Minggu, 20 Oktober 2024 | 15:45

Promosi Doktor Bahlil Lahadalia dan Kegaduhan Publik: Perspektif Co-Promotor

Senin, 21 Oktober 2024 | 16:56

UPDATE

Dukungan untuk Palestina, PKS Harap Sugiono Lanjutkan Keberanian Retno Marsudi

Kamis, 24 Oktober 2024 | 12:03

Bayern Digulung Barca 1-4, Thomas Mueller: Skor yang Aneh!

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:50

Jokowi Masih Terima Kunjungan Menteri Toleransi UEA di Solo

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:33

Pembekalan Menteri Prabowo ke Akmil Magelang Bakal Solidkan Kerja Kabinet

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:17

1.270 Personel Gabungan Kawal Demo Buruh Perdana di Era Prabowo-Gibran

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:08

Kemlu Rusia Alami Serangan Siber di Tengah KTT BRICS

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:04

Menang 1-0 atas Kuwait, Tim U-17 Indonesia Buka Peluang Lolos

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:52

SIS Olympics 2024 Momentum Satukan Keberagaman 3 Negara

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:47

Bawaslu Berharap Mahasiswa dan Kampus Berkontribusi Majukan Demokrasi Indonesia

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:45

Emas Antam Anjlok Goceng, Satu Gram Jadi Segini

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:36

Selengkapnya