Berita

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Net

Bisnis

Dorong Konser Hemat, Sandiaga Uno Bakal Luncurkan Digitalisasi Perizinan

SABTU, 22 JUNI 2024 | 07:06 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Perizinan konser kemungkinan tidak lagi menelan biaya tinggi. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif akan meluncurkan perizinan konser berbasis digital sehingga bisa memangkas biaya tiket.

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengungkapkan ia akan meluncurkan perizinan tersebut Bersama Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo pada pekan depan.

"Pekan depan, Kapolri telah mengundang kami untuk mengintegrasikan perizinan konser berbasis digital, berbasis online. Itu rencananya, kalau nggak salah, hari Senin akan diluncurkan," ujar Sandiaga, dikutip Sabtu (22/6).

Pengintegrasian perizinan dapat menjadi salah satu solusi untuk mengatasi mahalnya harga tiket konser sekitar 20 - 25 persen.

Sandiaga mengatakan, selama ini perizinan dan biaya pengamanan membuat harga tiket konser menjadi tinggi.

Sebelumnya, Sandiaga mengungkapkan perizinan penyelenggaraan kegiatan di Indonesia bakal dikemas dalam bentuk digital, dengan mengintegrasikan kementerian/lembaga (K/L) termasuk perizinan keramaian dari kepolisian, sehingga diharapkan aspek biaya dapat transparan dan akuntabel.

Adapun perizinan itu mencakup acara-acara seperti konser musik, olahraga, serta seni budaya.

Populer

Jejak S1 dan S2 Bahlil Lahadalia Tidak Terdaftar di PDDikti

Sabtu, 19 Oktober 2024 | 14:30

Karangan Bunga untuk Ferry Juliantono Terus Berdatangan

Selasa, 22 Oktober 2024 | 12:24

Prabowo Perintahkan Sri Mulyani Pangkas Anggaran Seremonial

Kamis, 24 Oktober 2024 | 01:39

UI Buka Suara soal Gelar Doktor Kilat Bahlil Lahadalia

Senin, 21 Oktober 2024 | 16:21

Hikmah Heboh Fufufafa

Minggu, 20 Oktober 2024 | 19:22

Begini Kata PKS Soal Tidak Ada Kader di Kabinet Prabowo-Gibran

Minggu, 20 Oktober 2024 | 15:45

Promosi Doktor Bahlil Lahadalia dan Kegaduhan Publik: Perspektif Co-Promotor

Senin, 21 Oktober 2024 | 16:56

UPDATE

Dukungan untuk Palestina, PKS Harap Sugiono Lanjutkan Keberanian Retno Marsudi

Kamis, 24 Oktober 2024 | 12:03

Bayern Digulung Barca 1-4, Thomas Mueller: Skor yang Aneh!

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:50

Jokowi Masih Terima Kunjungan Menteri Toleransi UEA di Solo

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:33

Pembekalan Menteri Prabowo ke Akmil Magelang Bakal Solidkan Kerja Kabinet

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:17

1.270 Personel Gabungan Kawal Demo Buruh Perdana di Era Prabowo-Gibran

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:08

Kemlu Rusia Alami Serangan Siber di Tengah KTT BRICS

Kamis, 24 Oktober 2024 | 11:04

Menang 1-0 atas Kuwait, Tim U-17 Indonesia Buka Peluang Lolos

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:52

SIS Olympics 2024 Momentum Satukan Keberagaman 3 Negara

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:47

Bawaslu Berharap Mahasiswa dan Kampus Berkontribusi Majukan Demokrasi Indonesia

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:45

Emas Antam Anjlok Goceng, Satu Gram Jadi Segini

Kamis, 24 Oktober 2024 | 10:36

Selengkapnya