Pesawat Hercules C130 J (A-1340) milik TNI Angkatan Udara yang berkolaborasi dengan tentara Yordania berhasil menerjunkan bantuan dari pemerintah Indonesia untuk warga Palestina di Gaza pada Selasa (9/4)/Dok Puspen TNI
Pesawat Hercules C130 J (A-1340) milik TNI Angkatan Udara yang berkolaborasi dengan tentara Yordania berhasil menerjunkan bantuan dari pemerintah Indonesia untuk warga Palestina di Gaza pada Selasa (9/4)/Dok Puspen TNI
Berangkat dari King Abdullah II (KA2) Airbase Airport (OJKA) di Zarqa, Yordania, bantuan kemanusiaan yang diterjunkan ke Gaza kali ini berupa 20 paket seberat masing-masing 160 kg. Pengiriman bantuan dilakukan dengan metode penerjunan low cost low altitude (LCLA), dengan rute KA2-SAS-KA2.
Bantuan bergerak pada pukul 11.36 waktu setempat (15.36 WIB) dan mencapai lokasi penerjunan (dropping zone / DZ) di Gaza pada pukul 12.50 waktu setempat (16.50 WIB).
Populer
Senin, 05 Januari 2026 | 16:47
Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09
Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46
Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39
Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00
Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15
Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55
UPDATE
Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08
Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48
Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34
Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19
Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04
Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54
Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43
Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28
Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27
Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17