Berita

Arus mudik di Jalan KH Noer Ali atau Jalan Raya Inspeksi Kalimalang/RMOL

Presisi

Malam Ini Puncak Arus Mudik via Kalimalang Bekasi

MINGGU, 07 APRIL 2024 | 20:05 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

H-3 Idulfitri 2024 diprediksi menjadi puncak arus mudik, terutama melalui jalur arteri di Jalan KH Noer Ali atau Jalan Raya Inspeksi Kalimalang, Kota Bekasi, Jawa Barat.

Kepala Satuan Lalu lintas Polres Metro Bekasi Kota, AKBP Yudi Bayu Hendarto, mengatakan, sore hari ini, Minggu (7/4), lalu lintas di Kota Bekasi mengalami kepadatan di sekitar pusat perbelanjaan.

"Kalau yang tadi malam itu di jalur mudik tidak terlalu signifikan, meski cukup padat," kata AKBP Yugi kepada wartawan, Minggu sore (7/4).

Menurutnya, malam ini diprediksi menjadi puncak arus mudik, terutama yang melalui jalur arteri Kota Bekasi.

"Kalau malam ini mungkin puncak arus mudik, prediksi kami seperti itu," pungkasnya.

Pantauan Kantor Berita Politik RMOL, sekitar pukul 18.15 WIB, di simpang Mall BCP, kendaraan pemudik sepeda motor masih ramai melintas di Jalan Raya Inspeksi Kalimalang menuju Kabupaten Bekasi, baik melalui Jalan Kalimalang maupun jalur Pantura.

Data Polres Metro Bekasi Kota menyebutkan, sejak pukul 00.00 WIB hingga pukul 16.00 WIB tadi, sebanyak 39.728 sepeda motor melintas di kawasan itu.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

UPDATE

Sinergi Infrastruktur dan Pertahanan Kunci Stabilitas Nasional

Senin, 10 Maret 2025 | 21:36

Indonesia-Vietnam Naikkan Level Hubungan ke Kemitraan Strategis Komprehensif

Senin, 10 Maret 2025 | 21:22

Mendagri Tekan Anggaran PSU Pilkada di Bawah Rp1 Triliun

Senin, 10 Maret 2025 | 21:02

Puji Panglima, Faizal Assegaf: Dikotomi Sipil-Militer Memang Selalu Picu Ketegangan

Senin, 10 Maret 2025 | 20:55

53 Sekolah Rakyat Dibangun, Pemerintah Matangkan Infrastruktur dan Kurikulum

Senin, 10 Maret 2025 | 20:48

PEPABRI Jamin Revisi UU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI

Senin, 10 Maret 2025 | 20:45

Panglima TNI Tegaskan Prajurit Aktif di Jabatan Sipil Harus Mundur atau Pensiun

Senin, 10 Maret 2025 | 20:24

Kopdes Merah Putih Siap Berantas Kemiskinan Ekstrem

Senin, 10 Maret 2025 | 20:19

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Airlangga dan Sekjen Partai Komunis Vietnam Hadiri High-Level Business Dialogue di Jakarta

Senin, 10 Maret 2025 | 19:59

Selengkapnya