Berita

Anggota DPRD Jabar dari Fraksi Gerindra, Ihsanudin/Ist

Politik

Ihsanudin: Dedi Mulyadi Figur Tepat Pimpin Jabar

JUMAT, 22 MARET 2024 | 01:59 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Kasak-kusuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Barat 2024 mulai ramai diperbincangkan. Salah satu nama yang kerap muncul ke permukaan adalah Dedi Mulyadi.

Anggota DPRD Jabar dari Fraksi Gerindra, Ihsanudin menyebut, sosok atau figur yang populer dan tepat memimpin Jabar adalah Dedi Mulyadi. Apalagi Dedi pernah menjabat Bupati Purwakarta dua periode dan kini kembali terpilih menjadi Anggota DPR RI.

"Kader Gerindra harus bekerja keras, Jawa Barat tetap juara dan Indonesia terus maju," kata Ihsanudin dalam keterangannya yang dikutip Kantor Berita RMOLJabar, Kamis (21/3).

Setelah tak terpilih kembali sebagai Legislator Jabar, Ihsanudin mengaku dirinya bakal fokus memenangkan perhelatan pilkada baik di Karawang, Purwakarta, maupun Jabar.

Disinggung siapa kandidat yang tepat untuk bakal calon Bupati Karawang, Ihsanudin menyebut Gina Fadlia Swara figur yang pantas.

"Fokus kita ke depan adalah memenangkan kontestasi pemilihan kepala daerah, terutama di Karawang, Purwakarta, dan Provinsi Jawa Barat. Terus melayani rakyat agar Karawang dan Purwakarta semakin istimewa," tandasnya.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya