Berita

Ilustrasi/Net

Bisnis

Rupiah Ambruk ke Rp15.644 Pada Perdagangan Hari Ini

SENIN, 18 MARET 2024 | 13:49 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Nilai tukar (kurs) mata uang rupiah terpantau anjlok pada pembukaan perdagangan pagi ini Senin (18/3).

Mata uang Garuda itu tercatat berada di level Rp15.644 per dolar AS atau turun 0,29 persen dibandingkan perdagangan akhir pekan.

Tidak hanya rupiah, mayoritas mata uang Asia lainnya juga terpantau merosot pada perdagangan kali ini. Dolar Singapura tercatat turun 0,02 persen, baht Thailand minus 0,06 persen, rupee India 0,07 persen.

Selain itu, yen Jepang juga ikut jatuh 0,09 persen, diikuti peso Filipina dan ringgit Malaysia yang minus 0,02 persen, serta won Korea Selatan yang ambruk 0,23 persen.

Pada perdagangan kali ini, penguatan hanya terjadi pada dolar Hong Kong yang naik 0,01 persen. Sementara yuan China masih berada di posisi sebelumnya, atau stagnan.

Sementara itu, mata uang utama negara maju terpantau kompak perkasa pada hari ini.

Seperti euro Eropa yang terpantau naik 0,01 persen, franc Swiss menguat 0,06 persen, dolar Australia naik 0,10 persen, dan dolar Kanada menguat 0,02 persen.

Populer

Beredar Kabar, Anies Baswedan Besok Didaftarkan 4 Parpol ke KPU

Rabu, 28 Agustus 2024 | 18:10

Aktivis Demo di KPK, Minta Menteri Trenggono Ditangkap

Jumat, 30 Agustus 2024 | 15:17

Tenang, Peluang Anies di Pilkada Jakarta Belum Tertutup

Rabu, 28 Agustus 2024 | 11:20

Parpol Dilarang Tarik Dukungan, Peluang Anies Hampir Pupus

Kamis, 29 Agustus 2024 | 09:49

Jemaah Suruh RK Turun dari Panggung Haul Mbah Priok

Senin, 02 September 2024 | 09:22

PDIP Dikabarkan Usung Anies di Pilkada Jabar, Begini Respons Puan

Kamis, 29 Agustus 2024 | 12:56

Akun Kaskus Fufufafa yang Hina Prabowo Diduga Gibran, Grace Natalie: Dipastikan Dulu

Rabu, 04 September 2024 | 04:44

UPDATE

Sekolah Manajer Cara Dedi Mulyadi Dorong Potensi Tenaga Kerja Lokal di Daerah Industri

Minggu, 08 September 2024 | 05:54

Pawai Taaruf Meriahkan Rangkaian MTQ Nasional di Kaltim

Minggu, 08 September 2024 | 05:43

Legenda Liverpool Yakin Mo Salah Akan Bertahan

Minggu, 08 September 2024 | 05:39

Kapolres Musi Rawas Akan Pidanakan Pelaku Kecurangan Pilkada

Minggu, 08 September 2024 | 05:22

Berikan Dukungan, Muda Mudi Jabar ASIH Ingatkan soal Pengangguran yang Tinggi

Minggu, 08 September 2024 | 05:00

Tim Pemenangan Luthfi-Yasin Dipimpin Anak Buah Prabowo

Minggu, 08 September 2024 | 04:42

KPU Belum Terima Data Cakada Berstatus Tersangka

Minggu, 08 September 2024 | 04:21

Risma-Gus Hans Mulai Bikin Posko Pemenangan

Minggu, 08 September 2024 | 03:59

Bawaslu Sumsel Ajak Masyarakat Aktif Awasi Pilkada

Minggu, 08 September 2024 | 03:50

Mengejutkan, 25,3 Juta Anak Pakistan Putus Sekolah

Minggu, 08 September 2024 | 03:04

Selengkapnya