Berita

Ahmad Doli Kurnia Tandjung/RMOLSumut

Politik

Ahmad Doli Kurnia Tanjung Raih Suara Caleg DPR RI Tertinggi Dapil Sumut 3

RABU, 06 MARET 2024 | 21:18 WIB | LAPORAN: JONRIS PURBA

Perolehan suara Ahmad Doli Kunia Tandjung pada pemilu 2024 hampir dipastikan menjadi yang tertinggi caleg DPR RI pada daerah pemilihan Sumut 3. Data yang dihimpun redaksi, politisi yang kini menjabat Ketua Komisi 2 DPR RI ini sudah memperoleh 141. 928 suara. Angka ini melampaui perolehan dari beberapa rekannya seperti Delia Pratiwi Sitepu yang meraih 118.618 suara diikuti Mangihut Sinaga dengan 116.056 suara.

Dilansir dari Kantor Berita Politik RMOLSumut, perolehan suara ini membuat peluang Golkar meloloskan 3 kursi menjadi sangat terbuka lebar. Sedangkan beberapa partai lainnya diperkirakan memperoleh kursi lebih sedikit seperti PDI Perjuangan 2 kursi, kemudian Nasdem, Gerindra, PKS, Demokrat dan PAN dengan masing-masing 1 kursi.

Raihan suara sosok yang juga Wakil Ketua Umum Pemenangan Pemilu DPP Golkar ini secara langsung memberikan sumbangsih besar dalam perolehan suara Golkar di Sumatera Utara yang diperkirakan juga menjadi juara. Sejauh ini dari hasil perhitungan sementara diperkirakan Golkar akan memperoleh 8 kursi DPR RI yakni 2 kursi di dapil Sumut 1, 3 kursi di dapil Sumut 2 dan 3 kursi di dapil Sumut 3.

Perolehan ini menjadi menandai peningkatan 100 persen perolehan kursi dibanding Pemilu 2019 dimana Golkar hanya memiliki 4 kursi.[R]

Berikut 10 Daftar Caleg DPR RI yang berpeluang terpilih dari Dapil Sumut 3 berdasarkan nomor kursi

1. Ahmad Doli Kurnia Tanjung (Golkar): 141.928 suara.

2. Bob Andika Mamana Sitepu (PDIP): 94.621 suara.

3. Rudi Hartono Bangun (NasDem): 103.387 suara.

4. Sugiat Santoso (Gerindra): 58.228 suara.

5. Ansory Siregar (PKS): 66.736 suara.

6. Delia Pratiwi Br Sitepu (Golkar): 118.618 suara.

7. Bane Raja Manalu (PDIP): 91.176 suara.

8. Hinca I P Pandjaitan XIII (Demokrat): 74.376 suara.

9. Nasril Bahar (PAN): 59.947 suara.

10. Mangihut Sinaga (Golkar): 116.056 suara.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

UPDATE

Sinergi Infrastruktur dan Pertahanan Kunci Stabilitas Nasional

Senin, 10 Maret 2025 | 21:36

Indonesia-Vietnam Naikkan Level Hubungan ke Kemitraan Strategis Komprehensif

Senin, 10 Maret 2025 | 21:22

Mendagri Tekan Anggaran PSU Pilkada di Bawah Rp1 Triliun

Senin, 10 Maret 2025 | 21:02

Puji Panglima, Faizal Assegaf: Dikotomi Sipil-Militer Memang Selalu Picu Ketegangan

Senin, 10 Maret 2025 | 20:55

53 Sekolah Rakyat Dibangun, Pemerintah Matangkan Infrastruktur dan Kurikulum

Senin, 10 Maret 2025 | 20:48

PEPABRI Jamin Revisi UU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI

Senin, 10 Maret 2025 | 20:45

Panglima TNI Tegaskan Prajurit Aktif di Jabatan Sipil Harus Mundur atau Pensiun

Senin, 10 Maret 2025 | 20:24

Kopdes Merah Putih Siap Berantas Kemiskinan Ekstrem

Senin, 10 Maret 2025 | 20:19

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Airlangga dan Sekjen Partai Komunis Vietnam Hadiri High-Level Business Dialogue di Jakarta

Senin, 10 Maret 2025 | 19:59

Selengkapnya