Berita

Capres Nomor Urut 1 Anies Baswedan di Jakarta International Stadium, beberapa waktu lalu/Ist

Politik

Banyak Pendukung Tak Punya Modal Kampanye di JIS, Anies: Terpenting Amankan Suara TPS

SELASA, 06 FEBRUARI 2024 | 13:02 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Pendukung pasangan Capres-Cawapres Nomor Urut 1 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (Amin) banyak yang berniat menghadiri kampanye akbar di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, pada 10 Februari mendatang.

Namun Anies mengungkap banyak pendukung yang tidak mempunyai modal untuk berangkat. Menanggapi hal ini, Anies berpesan para pendukungnya untuk tidak memaksakan diri.

"Pergi ke JIS bukan wajib, yang bisa berangkat, berangkat ke JIS, tapi yang lebih penting mengamankan suara di tiap-tiap TPS, yang lebih penting menambah suara di tiap-tiap TPS, betul?" kata Anies saat berkampanye di Lapangan Karang Pule, Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB), Selasa (6/2).

Anies berpesan bagi yang hadir di JIS untuk menjaga nama baik. Pendukung juga diminta menjaga ketulusan hingga keikhlasan dalam kampanye akbar nanti.

"Yang berkumpul adalah orang-orang yang datang karena ketulusan, karena keikhlasan. Karena itu saya menyampaikan kepada semua, jaga niat baik itu," ujar Anies.

Kampanye akbar ini mengangkat tema Kumpul Akbar, Ber1 Berani Berubah". Acara digelar mulai pukul 07.00-12.00 WIB.



Populer

Bikin Resah Nasabah BTN, Komnas Indonesia Minta Polisi Tangkap Dicky Yohanes

Selasa, 14 Mei 2024 | 01:35

Massa Geruduk Kantor Sri Mulyani Tuntut Pencopotan Askolani

Kamis, 16 Mei 2024 | 02:54

Ratusan Tawon Serang Pasukan Israel di Gaza Selatan

Sabtu, 11 Mei 2024 | 18:05

Siapa Penantang Anies-Igo Ilham di Pilgub Jakarta?

Minggu, 12 Mei 2024 | 07:02

Alvin Lim Protes Izin Galangan Kapal Panji Gumilang

Sabtu, 11 Mei 2024 | 15:56

KPK Juga Usut Dugaan Korupsi di Telkom Terkait Pengadaan Perangkat Keras Samsung Galaxy

Rabu, 15 Mei 2024 | 13:09

Aroma PPP Lolos Senayan Lewat Sengketa Hasil Pileg di MK Makin Kuat

Kamis, 16 Mei 2024 | 14:29

UPDATE

Ini Deretan Alasan Wantim Golkar Jagokan Zaki Iskandar

Jumat, 17 Mei 2024 | 22:04

Ambil Formulir ke PDIP, Ijeck Tegaskan Siap Maju di Pilgubsu 2024

Jumat, 17 Mei 2024 | 22:04

Khofifah: Mandat Golkar Sangat Berharga

Jumat, 17 Mei 2024 | 21:58

Menangis Baca Pledoi di PN, Azlansyah Mengaku Menyesal Diperintah Senior di KPU dan Bawaslu

Jumat, 17 Mei 2024 | 21:48

Wantim Golkar DKI: Zaki Kualitas Bagus!

Jumat, 17 Mei 2024 | 21:44

Airlangga Klaim Khofifah-Emil Sudah Direstui KIM untuk Pilgub Jatim

Jumat, 17 Mei 2024 | 21:42

KI Pusat Soal RUU Penyiaran: Wartawan Tidak Boleh Dihalang-halangi

Jumat, 17 Mei 2024 | 21:40

Airlangga Resmi Beri Mandat Khofifah-Emil Dardak

Jumat, 17 Mei 2024 | 21:38

Ini Besaran Santunan Rumah Rusak Warga Terdampak Banjir Lahar Dingin Sumbar

Jumat, 17 Mei 2024 | 21:35

KI Pusat Bersiap Menyusun Indeks Keterbukaan Informasi Publik 2024

Jumat, 17 Mei 2024 | 21:24

Selengkapnya