Berita

Sekretaris Tim Kampanye Nasional (TKN), Nusron Wahid di Media Center TKN Prabowo-Gibran, Jakarta Selatan, Selasa malam (2/12)/RMOL

Politik

Makan Enak, Cukup Istirahat, dan Baca Buku Cara Prabowo Bersiap Jalani Debat Ketiga

RABU, 03 JANUARI 2024 | 12:33 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Menyantap makanan enak, istirahat yang cukup, dan membaca buku menjadi cara calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto, dalam mempersiapkan diri menuju debat Pilpres ketiga pada Minggu (7/1).

"Persiapan apa kalau debat? Seperti biasa tidur yang nyenyak, makan yang enak, ketawa yang ngakak, kemudian kalau bisa syukur-syukur istirahat yang cukup, baca buku yang to the point itu namanya persiapan debat," kata Sekretaris Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Nusron Wahid, saat jumpa pers di Media Center TKN Prabowo-Gibran, Jakarta, Selasa malam (2/1).

Selain hal di atas, Nusron memastikan Prabowo siap mengikuti debat ketiga dengan mempersiapkan beberapa strategi.


"Soal debat dan strategi, Pak Prabowo sudah mempersiapkan diri, sudah persiapan," jelas Nusron.

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI akan menyelenggarakan debat ketiga Pilpres 2024 pada Minggu (7/1) dengan tema pertahanan, keamanan, hubungan internasional, dan geopolitik.

Prabowo dianggap diuntungkan dengan tema yang diajukan, karena memiliki latar belakang karier di militer hingga saat ini menduduki jabatan Menteri Pertahanan RI di pemerintahan Presiden Joko Widodo.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

UPDATE

Kemenhut Sebut Kejagung Hanya Mencocokkan Data, Bukan Penggeledahan

Kamis, 08 Januari 2026 | 00:04

Strategi Maritim Mutlak Diperlukan Hadapi Ketidakpastian di 2026

Rabu, 07 Januari 2026 | 23:49

Komplotan Curanmor Nekat Tembak Warga Usai Dipergoki

Rabu, 07 Januari 2026 | 23:30

Pemuda Katolik Ajak Umat Bangun Kebaikan untuk Dunia dan Indonesia

Rabu, 07 Januari 2026 | 23:01

PDIP Tolak Pilkada Lewat DPRD karena Tak Mau Tinggalkan Rakyat

Rabu, 07 Januari 2026 | 22:39

Penjelasan Wakil Ketua DPRD MQ Iswara Soal Tunda Bayar Infrastruktur Pemprov Jabar

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:56

Kejagung Geledah Kantor Kemenhut terkait Kasus yang Di-SP3 KPK

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:39

84 Persen Gen Z Tolak Pilkada Lewat DPRD

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:33

Draf Perpres TNI Atasi Terorisme Perlu Dikaji Ulang

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:09

Harta Anggota KPU DKI Astri Megatari Tembus Rp7,9 Miliar

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:07

Selengkapnya