Berita

Representative Image/Net

Dunia

Setelah Gempa di Jepang, Tsunami Menghantam Korea Selatan

SELASA, 02 JANUARI 2024 | 15:33 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Untuk pertama kalinya dalam 31 tahun, Korea Selatan dilanda tsunami tak lama setelah gempa besar melanda negara tetangganya yakni Jepang pada Senin (1/1).

Menurut laporan Administrasi Meteorologi Korea (KMA), tsunami pertama melanda di Namhangjin di pantai timur pada pukul 18.01 waktu setempat dengan tinggi 20 sentimeter.

"Hingga pukul 8 malam, gelombang mencapai 67 sentimeter di Mukho dan 41 sentimeter di Sokcho," ungkap laporan tersebut seperti dimuat KBS.

KMA memperingatkan bahwa tsunami dapat menjadi lebih tinggi setelah gelombang awal dan mungkin berlanjut selama lebih dari 24 jam.

Awal tahun 2024, Jepang dilanda gempa berkekuatan 7,6 magnitudo dengan pusatnya di wilayah Noto, Prefektur Ishikawa pada Senin sore (1/1) pukul 16.10 waktu setempat.

Tak hanya Korea Selatan, Jepang juga melaporkan beberapa wilayahnya seperti Pelabuhan Wajima yang dihantam tsunami setinggi 1,2 meter dan Kanazawa setinggi 90 sentimeter setelah gempa.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya