Berita

Menko Polhukam Mahfud MD/RMOL

Politik

Mahfud MD Pastikan Perayaan Natal dan Tahun Baru 2024 Aman

SELASA, 19 DESEMBER 2023 | 15:46 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Pemerintah dalam hal ini Kementerian Koordinator Politik Hukum dan Keamanan (Kemenko Polhukam) memastikan keamanan menjelang Natal dan Tahun Baru 2024 terkendali.

Hal itu disampaikan Menko Polhukam Mahfud MD seusai menggelar pertemuan dengan Ketua Umum Persekutuan Gereja-gereja Indonesia (PGI) Gomar Gultom di Graha Oikoumene, Salemba, Jakarta Pusat, Selasa (19/12).

“Pekan lalu Presiden Jokowi sudah mengundang rapat paripurna kabinet, dan semua menteri sudah presentasi kesiapannya, termasuk TNI dan Polri beserta BIN, semuanya sudah menyatakan bahwa Tahun Baru 2024 dan Natal 2023 aman,” kata Mahfud.


Cawapres nomor urut 3 ini juga menyampaikan kepada seluruh umat Nasrani yang akan menjalankan ibadah Natal 2023 dengan tenang. Sebab, seluruh pengamanan menjelang Natal dan Tahun Baru sudah dipersiapkan oleh pemerintah dengan sebaik-baiknya.

“Saya tadi menyampaikan situasinya, secara agak detail bahwa semua kaum Nasrani, kaum Kristiani semua silakan bernatalan dengan tenang, pemerintah dengan seluruh aparatnya sudah siap,” kata Mahfud.

“Bukan hanya dalam arti keamanan tetapi juga logistik yang diperlukan untuk Natal dan Tahun Baru juga sudah disiapkan oleh pemerintah,” imbuhnya.



Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Mantan Relawan: Jokowi Takut Ijazahnya Terungkap di Pengadilan

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:06

Eggi Sudjana Nyetir Mobil Mewah di Malaysia Bukan Hoaks

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:01

Madu Dari Sydney

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:32

Zakat Harus Jadi Bagian Solusi Kebangsaan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:27

Sudirman Said Dilamar Masuk Partai Gema Bangsa

Sabtu, 17 Januari 2026 | 23:01

Trump Ancam Kenakan Tarif ke Negara yang Tak Sejalan soal Greenland

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:51

Dirut Indonesia Air Transport Klarifikasi Kru Pesawat Bawa Pegawai KKP Hilang Kontak di Maros Bukan Delapan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:51

KKP Terus Monitor Pencarian Pesawat ATR 42-500 Usai Hilang Kontak

Sabtu, 17 Januari 2026 | 22:09

Ini Identitas dan Pangkat Tiga Pegawai KKP di Pesawat ATR yang Hilang Kontak di Maros

Sabtu, 17 Januari 2026 | 21:48

Klarifikasi Menteri Trenggono, Pesawat ATR Sewaan KKP yang Hilang Kontak di Maros Sedang Misi Pengawasan Udara

Sabtu, 17 Januari 2026 | 21:37

Selengkapnya