Berita

Aksi demonstrasi pro-Palestina di pusat kota London, Inggris/Net

Dunia

Puluhan Ribu Orang Banjiri Pusat Kota London, Tuntut Gencatan Senjata Permanen di Gaza

MINGGU, 26 NOVEMBER 2023 | 07:52 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Puluhan ribu pengunjuk rasa pro-Palestina membanjiri pusat kota London untuk menuntut gencatan senjata permanen di Jakur Gaza.

Aksi pada Sabtu (15/11) ini merupakan yang terbaru dari serangkaian demonstrasi akhir pekan di ibu kota sejak perang tujuh minggu dimulai.

Menurut perkiraan polisi, aksi demonstrasi ini melibatkan 45 ribu orang. Mereka berjalan menuju luar Gedung Parlemen.


"Gencatan senjata sekarang!" dan "Hentikan perang di Gaza" terdengar dari seruan mereka.

“Kami membutuhkan dukungan penuh untuk gencatan senjata permanen di Gaza,” kata pengunjuk rasa Kate Hudson, 64 tahun, seperti dikutip Reuters.

Polisi membagikan selebaran untuk memperingatkan para demonstran agar tidak melanggar hukum. Polisi sendiri menyebut telah melakukan 18 penangkapan hingga pukul 7 malam waktu setempat.

“Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada mayoritas orang yang datang ke London hari ini dan menggunakan hak mereka untuk melakukan protes secara sah,” kata Wakil Asisten Komisaris Kepolisian Metropolitan London, Ade Adelekan.

Lebih dari 120 pengunjuk rasa ditangkap dalam unjuk rasa pada awal bulan ini, ketika bentrokan terjadi antara polisi dan kelompok sayap kanan yang berkumpul untuk memprotes demonstrasi pro-Palestina.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

UPDATE

DPR Dukung Pasutri Gugat Aturan Kuota Internet Hangus ke MK

Jumat, 02 Januari 2026 | 23:51

Partai Masyumi: Integritas Lemah Suburkan Politik Ijon

Jumat, 02 Januari 2026 | 23:28

Celios Usulkan Efisiensi Cegah APBN 2026 Babak Belur

Jumat, 02 Januari 2026 | 23:09

Turkmenistan Legalkan Kripto Demi Sokong Ekonomi

Jumat, 02 Januari 2026 | 22:39

Indonesia Kehilangan Peradaban

Jumat, 02 Januari 2026 | 22:18

Presiden Prabowo Diminta Masifkan Pendidikan Anti Suap

Jumat, 02 Januari 2026 | 22:11

Jalan dan Jembatan Nasional di 3 Provinsi Sumatera Rampung 100 Persen

Jumat, 02 Januari 2026 | 21:55

Demokrat: Diam Terhadap Fitnah Bisa Dianggap Pembenaran

Jumat, 02 Januari 2026 | 21:42

China Hentikan One Child Policy, Kini Kejar Angka Kelahiran

Jumat, 02 Januari 2026 | 20:44

Ide Koalisi Permanen Pernah Gagal di Era Jokowi

Jumat, 02 Januari 2026 | 20:22

Selengkapnya