Berita

Forum Mahasiswa Merah Putih (FMMP)/Net

Politik

Rusak Citra MK, FMMP Desak Anwar Usman Mundur dari Jabatan Hakim

SENIN, 20 NOVEMBER 2023 | 20:54 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Anwar Usman seharusnya mengundurkan diri dari jabatan Hakim Mahkamah Konstitusi. Pasalnya, akibat keputusannya pada syarat usia capres-cawapres, citra MK rusak di mata publik.

Begitu dikatakan Koordinator Nasional Forum Mahasiswa Merah Putih (FMMP) Pangeran Alfayed Ruslan. Katanya, keputusan Anwar Usman seolah menyetujui adanya dinasti politik di Indonesia.

Alasannya, kaya Ruslan, keputusan itu membuka jalan putra Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka maju di Pilpres 2024.

"Atas situasi tersebut kami, pengurus Forum Mahasiswa Merah Putih bersikap menolak dan mengutuk keras segala bentuk politik dinasti," ujar Ruslan dalam keterangan tertulis, Senin (20/11).

Ruslan menilai, pencopotan Anwar Usman sebagai ketua MK oleh Majelis Kehormatan MK tidak cukup. Sebab, Anwar Usman saat ini masih menjabat sebagai hakim MK.

Sebab itu, FMMP mendesak adanya penjelasan informasi kepada publik bahwa MKMK hanya mencopot Anwar Usman dari jabatan ketua. Namun tidak memberhentikannya sebagai seorang hakim MK.

"Anwar Usman terbukti telah melakukan pelanggaran berat dan sepatutnya dia dikeluarkan dari hakim MK, kami mendesak agar mundur sebagai hakim MK," pungkasnya.

Populer

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Dandim Pinrang Raih Juara 2 Lomba Karya Jurnalistik yang Digelar Mabesad

Selasa, 30 April 2024 | 18:43

UPDATE

Jelang Laga Play-off, Shin Tae-yong Fokus Kebugaran Pemain

Rabu, 08 Mei 2024 | 07:54

Preseden Buruk, 3 Calon Anggota DPRD Kota Bandung Berstatus Tersangka

Rabu, 08 Mei 2024 | 07:40

Prof Romli: KPK Gagal Sejak Era Antasari, Diperburuk Kinerja Dewas

Rabu, 08 Mei 2024 | 07:15

Waspada Hujan Disertai Petir di Jakarta pada Malam Hari

Rabu, 08 Mei 2024 | 06:28

Kemenag Minta Umat Tak Terprovokasi Keributan di Tangsel

Rabu, 08 Mei 2024 | 06:23

Barikade 98: Indonesia Lawyers Club Lebih Menghibur daripada Presidential Club

Rabu, 08 Mei 2024 | 06:20

Baznas Ungkap Kiat Sukses Pengumpulan ZIS-DSKL Ramadan 2024

Rabu, 08 Mei 2024 | 06:01

Walkot Jakpus Ingatkan Warga Jaga Kerukunan Jelang Pilgub

Rabu, 08 Mei 2024 | 05:35

Banyak Fasos Fasum di Jakarta Rawan Diserobot

Rabu, 08 Mei 2024 | 05:19

Sopir Taksi Online Dianiaya Pengendara Mobil di Palembang

Rabu, 08 Mei 2024 | 05:15

Selengkapnya