Berita

Presiden Amerika Serikat Joe Biden/Net

Dunia

Gaza Dibombardir, Biden Desak Israel Ikuti Aturan Perang

KAMIS, 12 OKTOBER 2023 | 10:23 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden mendesak Israel untuk mengikuti aturan perang. Seruan itu muncul di tengah serangan Israel yang membabi buta terhadap Gaza.

Biden mengaku telah berbicara dengan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu pada Rabu (11/10).

"Satu hal yang saya katakan dan sangat penting bagi Israel, dengan segala kemarahan dan frustasinya, yaitu bahwa mereka harus beroperasi berdasarkan aturan perang," kata Biden selama pertemuan dengan pemimpin komunitas Yahudi di Gedung Putih.


Mengutip AFP, ini adalah pertama kalinya bagi Biden meminta Israel menahan diri.

Pada kesempatan tersebut, Biden menyebut serangan Hamas terhadap Israel yang sudah menewaskan 1.200 orang adalah hari paling mematikan bagi orang Yahudi sejak Holocaust.

Tetapi ia juga menyoroti serangan balasan Israel ke Gaza yang sudah membunuh lebih dari 1.000 orang.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya