Berita

Anies Baswedan sowan ke Pondok Pesantren Darul Falah, Kota Bandung, Jawa Barat, Minggu (8/10)/Ist

Politik

Pikul Amanah Capres, Anies Yakini Kekuatan Doa Para Ulama

MINGGU, 08 OKTOBER 2023 | 17:49 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Bakal Capres Koalisi Perubahan untuk Persatuan Anies Baswedan sowan ke Pondok Pesantren Darul Falah, Kota Bandung, Jawa Barat, Minggu (8/10).

Kedatangan Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022 ini disambut para santri dan pengasuh Ponpes Darul Falah serta belasan kiai yang ada di Kota Bandung.

Anies menyatakan kedatangannya ke Ponpes Darul Falah untuk bersilaturahmi sekaligus meminta doa dan bimbingan dari para kiai.


"Kami sampaikan bahwa kami mendapat amanah yang begitu besar, sehingga perlu memohon doa, bimbingan, petunjuk dari para kiai," kata Anies.

Doa yang dipanjatkan para kiai, lanjut eks rektor Universitas Paramadina itu, sangat penting dalam perjalanannya mewujudkan perubahan di Indonesia.

Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu menyakini kekuatan doa dari ulama agar meringankan tugas berat yang sekarang dipikulnya.

"Insya Allah doa dari Pak kiai diijabah (diterima), menjadi bekal kita," kata bakal Capres yang diusung Partai Nasdem, PKS dan PKB itu.



Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya