Berita

Deklarasi dukungan untuk pasangan Anies-Muhaimin dari Kaukus 89/Net

Politik

Yakin Ada Perbaikan, Kaukus 89 Siap Bergerilya untuk Amin

KAMIS, 21 SEPTEMBER 2023 | 08:54 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Dukungan kepada Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar sebagai bakal pasangan capres-cawapres 2024, terus berdatangan. Kaukus 89 juga ikut ambil bagian mendukung pasangan berjuluk Amin alias Anies-Muhaimin ini.

Salah satu perwakilan Kaukus 89, Wawan Leak menyakini Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar bukan hanya akan menjadi presiden dan wakil Presiden 2024, tapi juga akan membawa perbaikan bangsa.

"Kepemimpinan dari pasangan ini dapat menstimulus perubahan dan perbaikan untuk Indonesia ke depan,” katanya lewat keterangan tertulis yang diterima redaksi, Kamis (21/9).


Wawan menyatakan bahwa pihaknya bukan sekadar relawan, tetapi gerilyawan. Dia dan aktivis lainnya akan lakukan pergerakan untuk memenangkan Amin di Pilpres 2024.

Sementara itu, Jurubicara Anies Baswedan, Sudirman Said, Anies dan Muhaimin sama-sama aktivis pergerakan yang memilki keberpihakan terhadap kerakyatan, kebangsaan dan negara.

"Saya punya keyakinan bahwa beliau-beliau ini adalah orang-orang yang tidak pernah berhenti berpikir soal negara ini, soal rakyatnya," tegas Sudirman Said.

Populer

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

UPDATE

Kontrak Rp25 Triliun PAM Jaya–Moya Disorot, Air Bersih Warga Miskin Masih Mandek

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:56

Purbaya Restui DJP Tambah Jabatan Baru hingga Akhir 2026

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:41

Protes Dedi Mulyadi, 10 Ribu Buruh Jabar akan Datangi Istana

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:30

Kritik di Tembok Kekuasaan

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:30

Dana Haji Khusus Tertahan, DPR Warning Jangan Merugikan Jamaah

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:07

KPK Bidik Riza Chalid di Kasus Suap Katalis

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:59

Sidang Ijazah Jokowi Ditunda Lagi, Bukti Penggugat Belum Valid

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:53

Presiden Minta Media Keluar Ruangan, Lanjutan Taklimat Digelar Tertutup

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:27

Mahasiswa Indonesia Bentangkan Spanduk "Save Venezuela"

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:26

Lurah Batu Ampar Kecewa Lahan Dispora Diserobot Pengembang

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:20

Selengkapnya