Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Terlibat Pelanggaran HAM, 100 Pejabat Nikaragua Kena Sanksi AS

MINGGU, 20 AGUSTUS 2023 | 17:30 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Sanksi dari Departemen Luar Negeri Amerika Serikat (AS) dijatuhkan kepada 100 pejabat kota di Nikaragua yang diduga terlibat dalam sejumlah pelanggaran hak asasi manusia.

Hal itu diumumkan secara langsung oleh Menteri Luar Negeri AS, Anthony Blinken dalam sebuah pernyataan pada Sabtu (19/8).

Dikatakan Blinken, sanksi AS diberikan kepada ratusan pejabat yang dituduh telah menindas masyarakat sipil dan menutup ruang-ruang sipil seperti Central American University (UCA), sebuah universitas yang ditutup pemerintah pekan ini.


Selain itu, para pejabat yang terlibat dalam aksi pemenjaraan Uskup Rolando Alvarez sejak tahun lalu juga ikut disanksi.

"Mereka yang terkena sanksi adalah akan dilarang bepergian ke AS," ungkap Biden, seperti dimuat The Star.

Washington sebelumnya pernah memberi sanksi beberapa pejabat dalam pemerintahan Presiden Daniel Ortega, ini termasuk Wakil Presiden Rosario Murillo, tiga anaknya, pejabat senior pemerintah, serta petinggi polisi dan tentara.

Baru-baru ini, Uni Eropa dan Kanada juga bergabung dengan sanksi tersebut.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya