Berita

Prabowo Subianto diberi kaus oleh fans saat konser Ari Lasso/Ist

Politik

Cerita di Balik Konser Ari Lasso, Prabowo Dapat Kaus "Sing Penting Happy"

SENIN, 10 JULI 2023 | 13:21 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Ada cerita menarik yang terselip dalam panggung konser Ari Lasso di Tennis Indoor Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu lalu (8/7).

Pada konser peringatan tiga dekade perjalanan karier Ari Lasso itu, sejumlah tokoh publik hingga politisi ikut hadir secara langsung.

Mereka yang hadir di antaranya Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto; presenter Najwa Shihab; Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi; hingga para pelaku UMKM dan masyarakat.


Prabowo tampak asyik menikmati konser musisi pelantun Rahasia Perempuan itu. Bahkan sosok yang digadang-gadang akan maju pada perhelatan Pilpres 2024 ini ikut menyalakan lampu flash dan berdiri membaur dengan penonton lain.

Menjelang akhir konser, Prabowo juga sempat dirubung fans sebelum meninggalkan panggung. Salah satunya adalah pelaku UMKM bernama Surya yang membawa kaus unik bertuliskan β€œSing Penting Happy” dengan foto Prabowo dan Presiden Joko Widodo.

β€œIni dari UMKM Pak,” ujar Surya sembari memberikan kaus buatannya kepada Prabowo.

Sebelum meninggalkan tempat acara, Prabowo mengajak pelaku UMKM tersebut untuk berfoto bersama.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Jokowi Sulit Mengelak dari Tuduhan Ijazah Palsu

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:15

UPDATE

Indeks Persepsi Korupsi RI Tetap Rendah, Padahal Rajin Nangkap Koruptor

Kamis, 22 Januari 2026 | 14:17

Adu Prospek Sesi II: BNBR-BRMS-BUMI, Mana yang Lebih Tangguh?

Kamis, 22 Januari 2026 | 14:11

Sandiaga Uno: Jangan Masuk Politik karena Uang

Kamis, 22 Januari 2026 | 14:06

Grup Bakrie Jadi Sorotan, Saham DEWA dan BRMS Pimpin Pergerakan di Sesi Siang

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:56

Angkot Uzur Tak Boleh Lagi Wara Wiri di Kota Bogor

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:53

BNBR Fluktuatif di Sesi I: Sempat Bertahan di Rp230, Kini Menguji Level Support Rp200

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:48

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Sufmi Dasco Tegaskan Pilpres Tetap Dipilih Rakyat Langsung

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:35

Ekspor Ekonomi Kreatif RI Catat Tren Positif

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:29

Aplikasi jadi Subsektor Tertinggi Investasi Ekonomi Kreatif

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:16

Selengkapnya