Berita

Ketua Bappilu Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Sandiaga Uno, dinilai bisa jadi pelengkap bagi Ganjar Pranowo/Ist

Politik

Simpul Relawan Dukung Penuh Sandi Jadi Cawapres Ganjar

SENIN, 19 JUNI 2023 | 16:20 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Andai diduetkan pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024, Ganjar Pranowo dan Sandiaga Uno dinilai memiliki peluang besar meraih kemenangan.

Alasannya, Sandi yang saat ini menjabat Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) memiliki jaringan relawan yang kuat.

Jubir Sandiaga Uno bidang Politik, Denny H. Suryo menuturkan, ada lebih dari 100 simpul relawan Sandiaga yang masih aktif sejak Pilpres 2019 sampai saat ini.


“Simpul relawan Sandi Uno terbesar yaitu Rumah SandiUno Indonesia (RSI) yang mendukung penuh keputusan DPP PPP untuk mengusulkan Bang Sandiaga Salahuddin Uno sebagai calon wakil presiden mendampingi bakal capres Ganjar Pranowo,” kata Denny lewat keterangan tertulis, Senin (19/6).

Denny yang juga menjabat Sekjen RSI itu menyebut banyak relawan Sandi yang datang dari dunia ekonomi kreatif. Seperti entrepreneur dan penggerak UMKM yang dekat dengan kalangan anak muda dan emak-emak. Karena itu, Sandi dinilai bisa meningkatkan suara milenial bagi Ganjar.

“Selain Bang Sandi merupakan kader PPP yang dekat dengan umat Islam, beliau juga punya image yang melekat dengan kalangan anak muda dan kelompok emak-emak, sekaligus banyak disegani pelaku usaha atau bisnis. Jadi Bang Sandi adalah sosok dengan paket lengkap,” ujarnya.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Dokter Tifa Buka Pintu Perawatan Imun untuk Jokowi

Jumat, 16 Januari 2026 | 18:06

Eggi dan Damai SP3, Roy Suryo dan Dokter Tifa Lanjut Terus

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:45

Seskab Dikunjungi Bos Kadin, Bahas Program Quick Win hingga Kopdes Merah Putih

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:35

Situasi Memanas di Iran, Selandia Baru Evakuasi Diplomat dan Tutup Kedutaan

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:20

Melihat Net-zero Dari Kilang Minyak

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:53

SP3 Untuk Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Terbit Atas Nama Keadilan

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:48

Kebakaran Hebat Melanda Pemukiman Kumuh Gangnam, 258 Warga Mengungsi

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:13

Musda Digelar di 6 Provinsi, Jawa Barat Tuan Rumah Rakornas KNPI

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:12

Heri Sudarmanto Gunakan Rekening Kerabat Tampung Rp12 Miliar Uang Pemerasan

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:33

Ruang Sunyi, Rundingkan Masa Depan Dunia

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:17

Selengkapnya