Berita

Bawaslu teken MoU dengan 76 Pemantau Pemilu, Jumat (26/5)/RMOL

Politik

Bahas Strategi Pengawasan Pemilu, Bawaslu Gandeng 76 Organisasi Pemantau

JUMAT, 26 MEI 2023 | 23:36 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Pengawasan tahapan Pemilu Serentak 2024 diperkuat Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dengan menandatangani kerjasama bersama puluhan organisasi pemantau.

Anggota Bawaslu RI, Totok Hariyono menjelaskan, kerjasama yang dibangun dengan organisasi pemantau pemilu dalam rangka mengkonsolidasikan strategi pengawasan.

"Ada 76 organisasi ada yang dari perwakilan kota kabupaten, ada perwakilan provinsi ada yang secara tingkat nasional," ujar Totok di lokasi acara, Hotel Grand Mercure, Harmoni, Jakarta Pusat, Jumat (26/5).


Ia menjelaskan, puluhan oraganisasi pemantau pemilu itu antara lain dari kalangan mahasiswa hingga masyarakat umum yang fokus pada pelaksanaan Pemilu Serentak 2024.

"Mereka ikut bersama-sama mengawasi, dan fungsinya nanti mengokohkan tugas kita dan membantu masyarakat di lapangan, menjadi kawan strategis kita untuk bersama-sama mengawal pemilu ke depan menjadi lebih baik," katanya.

Maka dari itu, Totok mengatakan momen penandatanganan kerjasama atau MoU ini dirangkai dengan acara forum group discussion (FGD), agar Bawaslu mendapat masukan terkait strategi pengawasan.

"Dengan FGD ini kan akan ada formulasi apa kesepahaman kita visi misinya sama untuk meneguhkan (pengawasan Pemilu Serentak 2024)," demikian Totok menambahkan.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya