Berita

Pengamat politik internasional, Tengku Zulkifli Usman/Repro

Politik

Kedepankan Adu Gagasan, Indonesia Perlu Ambil Pelajaran dari Pemilu Turki

JUMAT, 26 MEI 2023 | 12:39 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Ada pelajaran berharga yang bisa diambil masyarakat Indonesia dari pelaksanaan Pemilu Turki 2023. Di mana politik adu gagasan, adu ide, dan adu narasi, lebih mewarnai ruang publik di Turki.

Sementara politik uang, bagi-bagi sembako seperti beras dan minyak goreng, tidak dipilih oleh masyarakat Turki.

"Ada transfer narasi dan prestasi yang bagus dari Erdogan (AK Party). Sehingga meski dikasih sembako dan lain-lain oleh lawannya, mereka tetap enggak milih,” kata pengamat politik internasional, Tengku Zulkifli Usman, lewat keterangan tertulisnya, Jumat (26/5).


Zulkifli menegaskan, berpolitik dengan bagi-bagi sembako atau politik uang tidak dipilih masyarakat Turki.

Ia berharap agar partai di Indonesia bisa mencontoh AK Party (Partai Keadilan dan Pembangunan), yang dianggap sebagai partai modern.

“Karena itu, Indonesia ini sudah saatnya move on dari cara-cara berpolitik yang lama, itu sudah usang. Kita sudah reformasi 25 tahun, sudah cukup membiarkan budaya buruk seperti ini dalam politik kita,” tandasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya