Berita

Ilustrasi/Net

Hiburan

Diproduseri JK Rowling, Harry Potter Versi Serial Televisi Segera Rilis

KAMIS, 13 APRIL 2023 | 16:24 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Film laris Harry Potter yang diangkat dari novel megahit karya penulis JK Rowling akan segera dibuat versi serial televisi dan tayang di HBO Max.

Diumumkan Warner Bros. Discovery pada Rabu (12/4), Rowling bertindak sebagai produser eksekutif dalam serial tersebut.

Pengumuman tersebut menegaskan spekulasi baru-baru ini bahwa pertunjukan berbasis episode di dunia magis Hogwarts sedang dalam pengerjaan.

"Komitmen Max untuk menjaga integritas buku-buku saya penting bagi saya, dan saya menantikan untuk menjadi bagian dari adaptasi baru ini yang akan memberikan tingkat kedalaman dan detail yang hanya bisa diberikan oleh serial televisi berdurasi panjang," kata Rowling dalam sebuah pernyataan, seperti dikutip dari AFP, Kamis (13/4).

Warner Bros. Discovery mengatakan cerita dari masing-masing buku akan menjadi "seri selama satu dekade" yang menampilkan pemeran baru. Tidak ada garis waktu yang diberikan untuk kapan acara tersebut akan difilmkan.

Selama konferensi pers, kepala konten Max, Casey Bloys, menolak berkomentar ketika ditanya apakah komentar Rowling tentang kaum transgender akan membuat lebih sulit menemukan aktor untuk serial tersebut.

Rowling telah mendapat kecaman dari warganet sebab dianggap tidak memihak trangender sejak dia secara terbuka mengeluarkan isu pada tahun 2020 dengan frase trans-inklusif "orang yang sedang menstruasi" yang digunakan alih-alih kata "wanita".

"Jelas, kisah 'Harry Potter' sangat afirmatif dan positif dan tentang cinta dan penerimaan diri. Itulah prioritas kami - apa yang ada di layar," kata Bloys seperti dikutip Variety.

"Dia adalah produser eksekutif di acara itu. Wawasannya akan sangat membantu dalam hal itu," tambahnya.

Populer

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Pilkada Jateng dan Sumut Memanas Buntut Perseteruan PDIP Vs Jokowi

Minggu, 03 November 2024 | 13:16

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

Komandan IRGC: Serangan Balasan Iran Melampaui Ekspektasi Israel

Jumat, 01 November 2024 | 12:04

Hizbullah Bombardir Pangkalan Militer Israel Pakai Rudal, Sirine Berdengung Kencang

Sabtu, 02 November 2024 | 18:04

UPDATE

Tiga Hakim PN Surabaya Tersangka Dugaan Suap Diperiksa di Kejagung

Selasa, 05 November 2024 | 14:04

Beberapa Jam Sebelum Pilpres AS, Korut Luncurkan Rudal Balistik ke Laut Timur

Selasa, 05 November 2024 | 13:58

Pembiayaan Hijau Jadi Kunci Percepatan SDGs

Selasa, 05 November 2024 | 13:58

Dipimpin Titiek Soeharto, Komisi IV DPR Rapat Bareng Kementan

Selasa, 05 November 2024 | 13:57

Cegah Pelanggaran Etik, DKPP Rakor Bareng 622 Penyelenggara Pemilu

Selasa, 05 November 2024 | 13:53

Susun Prolegnas 2025-2029, Baleg DPR Bahas Revisi UU Hak Cipta

Selasa, 05 November 2024 | 13:51

BPOM Sita Puluhan Ribu Kemasan Latio Imbas Kasus Keracunan

Selasa, 05 November 2024 | 13:45

Laporan Dugaan Gratifikasi Private Jet Kaesang Masih Berproses di KPK

Selasa, 05 November 2024 | 13:36

DKPP Terima 584 Pengaduan Pilkada, Terbanyak di Sumut

Selasa, 05 November 2024 | 13:35

Masih Sakit, Megawati Belum Bisa Bertemu Prabowo

Selasa, 05 November 2024 | 13:20

Selengkapnya